Kisah 'Guru Olahraga' SMA yang Dilantik jadi Pelatih Klub Jepang, Pengabdian 28 Tahun Berbuah Hasil

Perjuangan keras yang membuahkan hasil, selamat Go Kuroda.

Gagah Radhitya Widiaseno | BolaTimes.com
Rabu, 26 Oktober 2022 | 11:20 WIB
Guru olahraga yang menjadi pelatih klub Jepang, FC Machida Zelvia (Twitter/indo_jleague)

Guru olahraga yang menjadi pelatih klub Jepang, FC Machida Zelvia (Twitter/indo_jleague)

Bolatimes.com - Kisah menarik dari 'guru olahraga' SMA yang dilantik menjadi pelatih di klub Jepang. Kisah ini dibagikan oleh salah satu akun Twitter @indo_jleague.

Salah seorang 'guru olahraga' bernama Go Kuroda ditunjuk sebagai pelatih baru klub J2, FC Machida Zelvia.

Go Kuroda sendiri merupakan sosok guru olahraga SMA Aomori Yamada. Ia menjadi guru selama 28 tahun lamanya.

Baca Juga: Link Live Streaming French Open 2022 Hari Ini: 7 Wakil Indonesia Berjuang ke 16 Besar

Go Kuroda sudah mengabdi bersama Aomori Yamada sejak tahun 1994. Kala itu masih menjabat sebagai asisten pelatih. Kemudian setahun berselang diangkat menjadi pelatih kepala.

Meskipun hanya melatih anak SMA, Go Kuroda sendiri memiliki lisensi JFA-s yang merupakan tingkat tertinggi kepelatihan JFA dan setingkat dengan AFC-Pro.

Dengan memiliki lisensi tersebut, ia bisa saja melatih tim profesional. Tetapi ia memilih untuk tetap setia melatih SMA Aomori Yamada.

Baca Juga: Elkan Baggott Tampil 90 Menit, Gillingham FC Dipecundangi Leyton Orient

Selama melatih di SMA Aomori Yamada, ternyata prestasinya tak main-main. SMA Aomori Yamadda pun menjadi salah satu tim yang ditakuti di Prefektur Aomori.

Bahkan Go Kuroda pun mencatatkan rekor tidak pernah kalah selama 17 tahun di level prefektur Aomori.

SMA Aomori Yamaha pun kini sudah dikenal dan menjadi tim terkuat di level nasional. Selama dilatih Go Kuroda, SMA Aomoru Yamaha selalu masuk final di turnamen All Japan High School Soccer Tournament.

Baca Juga: 3 Alasan Timnas Indonesia U-19 Mampu Kalahkan Turki U-20, Ada Faktor Shin Tae-yong

Mereka merengkuh tiga gelar juara pada 2016, 2018, dan 2021. Oleh karenanya, SMA yang dinahkodai Go Kuroda ini menjadi salah satu raja di turnamen antar sekolah.

Kini Go Kuroda pun mencoba peruntungan untuk melatih tim profesional FC Machida Zelvia. Ini menjadi klub profesional pertama bagi Go Kuroda karena selama 28 tahun Go Kuroda setia mengabdi bersama Aomori Yamada.

Kisah ini mirip dengan sebuah film berjudul Ao Ashi. Film ini mengisahkan seorang pelajar SMP bernama Aoi Ashito yang ingin menjadi pemain sepak bola profesional.

Ashito merupakan anak laki-laki yang begitu menyukai sepak bola. Bahkan, Ashito menjadi pemain andalan bagi klub sepak bola di sekolahnya. Namun, klub tersebut bukanlah klub yang kuat.

Suatu ketika, tepatnya saat turnamen penentuan untuk bisa masuk ke SMA sepak bola favorit, Ashito yang bermain egois membuat kekacauan karena timnya tidak dapat diandalkan. Akhirnya, tim Ashito kalah.

Untuk melampiaskan kekesalannya, Ashito berlari di tepi laut. Di sana dia bertemu seorang pelatih muda sepak bola bernama Tatsuya Fukuda.

Tatsuya Fukuda yang merupakan pelatih di sebuah sekolah terkenal, yakni J-League Tokyo City Esperion FC, melihat kemampuan Ashito dan menyarankannya untuk mengikuti seleksi tim sepak bola di Tokyo.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan memperkenalkan tim, sponsor, jersey, hingga program-program unggulannya untuk musim kompetisi 2024/2025. Acara akan berlangsung, Minggu (4/8) di Ctra Arena, Kota Bandung

bolatainment | 11:55 WIB

Bobotoh pemegang Passport Planet Persib langsung merasakan hak istimewa saat menyaksikan pertandingan semifinal leg kedua Persib kontra Bali United di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu, (18/5). Kemudahan mendapatkan tiket menjadi satu hak istimewanya.

bolatainment | 22:36 WIB

Persib Bandung berbagi kebahagiaan di bulan Ramadan dengan mengunjungi Panti Sosial Tresna Werdha Budi Pertiwi di Jl. Sancang, Bandung, Selasa (26/3) .

bolatainment | 16:22 WIB

kegemaran Gen-Z berolahraga ini tampak dengan kehadiran mereka yang sangat antusias daat pembukaan toko JD Sport di Bandung. Acara di sana terlihat menjadi sorotan utama bagi generasi muda, khususnya Gen Z.

bolatainment | 15:47 WIB

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong balik ke kampung halamannya, Korea Selatan ketika tim Garuda memasuki masa libur.

bolatainment | 14:37 WIB

Bidadari voli Indonesia, Yolla Yuliana memperkenalkan sosok yang akan mengubahnya loging status baru. Janda cantik ini membuka sosok lelaki yang akan jadi imamnya.

bolatainment | 12:40 WIB

Pemain Israel, Sagiv Jehezkel yang membela klub Turki, Antalyaspor diamankan aparat setempat usai menunjukkan pesan diduga mengacu pada perang Israel-Hamas.

bolatainment | 06:47 WIB

Azizah Salsha, istri Pratama Arhan salah satu bek Timnas Indonesia blak-blakan alasan belum ingin punya momongan.

bolatainment | 10:24 WIB

Maria Vania, sosok yang familiar dalam acara olahraga di saluran televisi terkemuka Indonesia, terus mempertahankan penampilannya sebagai seorang presenter dan figur publik.

bolatainment | 09:55 WIB

Berikut adalah beberapa pevoli cantik Indonesia yang sebanding dengan kecantikan Yolla.

bolatainment | 22:38 WIB

Budi Sudarsono eks pemain Timnas dengan julukan "Si Piton" membeberkan perbedaan timnas pada zamanya dengan saat ini dibawah asuhan Shin tae-yong

bolatainment | 09:00 WIB

Witan Sulaiman rela meninggalkan istrinya yang tengah hamil tua demi bergabung bersama Timnas Indonesia untuk pemusatan latihan di Turki jelang Piala Asia

bolatainment | 21:17 WIB

Alasan Andre Rosiade Nikahkan Putrinya, Azizah Salsha dengan Pratama Arhan, Bek Timnas Indonesia

bolatainment | 17:00 WIB

Jawab cepat Pratama Arhan, gombalan Bek Timnas bikin Azizah Salsha meleyot hingga sebut coach Shin Tae-yong pelatih paling galak.

bolatainment | 15:58 WIB

Mengenal sosok Aislin Konig, tunangan Justin Hubner pemain Timnas Indonesia dengan nilai pasar tertinggi.

bolatainment | 14:41 WIB

Asnawi Mangkualam kapten Timnas Indonesia selain dirumorkan memiliki hubungan dengan Fuji kini jada sosok artis ini yang juga diisukan sedang dekatnya

bolatainment | 09:15 WIB

Ekspresi Asnawi Mangkualam, Kapten Timnas Indonesia jadi sorotan saat rayakan ulang tahun Steffi Zamora

bolatainment | 08:17 WIB

Tarif endorsment Azizah Salsha, istri Pratama Arhan bikin mata melongok

bolatainment | 15:56 WIB
Tampilkan lebih banyak