Begini Aksi Iseng Cesc Fabregas yang Bikin Rekannya Menggigil Kedinginan

Cesc Fabregas ketahuan melakukan aksi iseng saat latihan bersama AS Monaco.

Galih Priatmojo | BolaTimes.com
Rabu, 17 Juli 2019 | 11:00 WIB
Gelandang AS Monaco, Cesc Fabregas (Valery Hache/AFP)

Gelandang AS Monaco, Cesc Fabregas (Valery Hache/AFP)

Bolatimes.com - Cesc Fabregas lakukan aksi iseng terhadap rekannya seusai melakoni latihan. Pemain AS Monaco tersebut sengaja menyiram tubuh rekannya dengan air es yang tengah melakukan krioterapi di dalam bak.

AS Monaco baru saja menggelar sesi latihan untuk menyambut laga pramusim 2019.
Usai berlatih, sejumlah pemain melakukan terapi dengan berendam di dalam bak berisi air es atau krioterapi.

Fabregas yang juga hadir dalam sesi latihan itu juga melakukan terapi yang sama seusai berlatih. Bukannya langsung mengeringkan badan, mantan Bintang Timnas Spanyol itu malah menjahili teman-temannya yang masih berendam di dalam bak.

Baca Juga: Febri Hariyadi Jadi Pahlawan Kemenangan Persib atas Kalteng Putra

Melalui unggahan video Twitter akun @AS_Monaco, Fabregas terlihat keluar dari bak secara diam-diam dan menyiram beberapa rekannya dengan air es. Jelas saja rekan setimnya berteriak kedinginan dan membalas aksi jahilnya tersebut.

Sejumlah netizen yang melihat aksi usil Fabregas itu menyampaikan reaksi kocak di kolom komentar.

"Seharusnya kalian balas dia (Fabregas) dengan menceburkan seluruh badannya ke dalam bak," kata akun @Opak06.

Baca Juga: Rahmad Darmawan Sebut Kunci Tira-Persikabo Bisa Pecundangi Persija Jakarta

"Aksi usil yang bisa ditiru saat latihan nanti," kata @MorganeSK.

"Buat video konyol seperti ini lagi setiap hari," ungkap akun @skiemskkkk7_.

Terpisah, krioterapi merupakan terapi yang biasa dilakukan atlet ketika akan dan usai berlatih. Hal itu dinilai dapat mempercepat pelarutan timbunan asam laktat dalam otot yang terbentuk usai melakukan latihan berat.

Baca Juga: Dukungan Total Fans di Indonesia Open 2019 Bikin Jonatan Christie Kesakitan

Penurunan asam laktat tersebut biasa ditunjukkan dengan rasa pegal-pegal. Sehingga asam laktat yang berlebihan yang terlalu lama tertimbun dalam tubuhm akan mengganggu kerja otot. Maka dari itu perlu dilarutkan, salah satu caranya dengan berendam di dalam air es.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan memperkenalkan tim, sponsor, jersey, hingga program-program unggulannya untuk musim kompetisi 2024/2025. Acara akan berlangsung, Minggu (4/8) di Ctra Arena, Kota Bandung

bolatainment | 11:55 WIB

Bobotoh pemegang Passport Planet Persib langsung merasakan hak istimewa saat menyaksikan pertandingan semifinal leg kedua Persib kontra Bali United di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu, (18/5). Kemudahan mendapatkan tiket menjadi satu hak istimewanya.

bolatainment | 22:36 WIB

Persib Bandung berbagi kebahagiaan di bulan Ramadan dengan mengunjungi Panti Sosial Tresna Werdha Budi Pertiwi di Jl. Sancang, Bandung, Selasa (26/3) .

bolatainment | 16:22 WIB

kegemaran Gen-Z berolahraga ini tampak dengan kehadiran mereka yang sangat antusias daat pembukaan toko JD Sport di Bandung. Acara di sana terlihat menjadi sorotan utama bagi generasi muda, khususnya Gen Z.

bolatainment | 15:47 WIB

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong balik ke kampung halamannya, Korea Selatan ketika tim Garuda memasuki masa libur.

bolatainment | 14:37 WIB

Bidadari voli Indonesia, Yolla Yuliana memperkenalkan sosok yang akan mengubahnya loging status baru. Janda cantik ini membuka sosok lelaki yang akan jadi imamnya.

bolatainment | 12:40 WIB

Pemain Israel, Sagiv Jehezkel yang membela klub Turki, Antalyaspor diamankan aparat setempat usai menunjukkan pesan diduga mengacu pada perang Israel-Hamas.

bolatainment | 06:47 WIB

Azizah Salsha, istri Pratama Arhan salah satu bek Timnas Indonesia blak-blakan alasan belum ingin punya momongan.

bolatainment | 10:24 WIB

Maria Vania, sosok yang familiar dalam acara olahraga di saluran televisi terkemuka Indonesia, terus mempertahankan penampilannya sebagai seorang presenter dan figur publik.

bolatainment | 09:55 WIB

Berikut adalah beberapa pevoli cantik Indonesia yang sebanding dengan kecantikan Yolla.

bolatainment | 22:38 WIB

Budi Sudarsono eks pemain Timnas dengan julukan "Si Piton" membeberkan perbedaan timnas pada zamanya dengan saat ini dibawah asuhan Shin tae-yong

bolatainment | 09:00 WIB

Witan Sulaiman rela meninggalkan istrinya yang tengah hamil tua demi bergabung bersama Timnas Indonesia untuk pemusatan latihan di Turki jelang Piala Asia

bolatainment | 21:17 WIB

Alasan Andre Rosiade Nikahkan Putrinya, Azizah Salsha dengan Pratama Arhan, Bek Timnas Indonesia

bolatainment | 17:00 WIB

Jawab cepat Pratama Arhan, gombalan Bek Timnas bikin Azizah Salsha meleyot hingga sebut coach Shin Tae-yong pelatih paling galak.

bolatainment | 15:58 WIB

Mengenal sosok Aislin Konig, tunangan Justin Hubner pemain Timnas Indonesia dengan nilai pasar tertinggi.

bolatainment | 14:41 WIB

Asnawi Mangkualam kapten Timnas Indonesia selain dirumorkan memiliki hubungan dengan Fuji kini jada sosok artis ini yang juga diisukan sedang dekatnya

bolatainment | 09:15 WIB

Ekspresi Asnawi Mangkualam, Kapten Timnas Indonesia jadi sorotan saat rayakan ulang tahun Steffi Zamora

bolatainment | 08:17 WIB

Tarif endorsment Azizah Salsha, istri Pratama Arhan bikin mata melongok

bolatainment | 15:56 WIB
Tampilkan lebih banyak