Bek Asing Persib Bawa 'Ular' dan 'Serigala' Saat Kembali ke Bandung

Bek asing Persib Bandung, Alberto Rodriguez akan membawa 'ular' dan 'serigala' saat kembali ke Bandung dari Spanyol. Pemain jangkung ini memilih untuk pulang kampung saat menjalni masa libur kompetisi.

H.M Permana | BolaTimes.com
Kamis, 04 Januari 2024 | 15:59 WIB
Bek Persib Bandung Alberto Rodriguez. (MO Persib)

Bek Persib Bandung Alberto Rodriguez. (MO Persib)

Bolatimes.com - Bek asing Persib Bandung, Alberto Rodriguez memilih pulang kampung ke Spanyol untuk menikmati waktu libur yang diberikan oleh tim pelatih.

Para pemain Persib Bandung diberikan jatah libur panjang Natal dan Tahun Baru, sekaligus libur kompetisi Liga 1 karena Piala Asia 2023.

Di Spanyol, Alberto Rodriguez bukan hanya melakuan latihan mandiri dan berkumpul bersama keluarga di saat libur. Bek jangkung Persib Bandung ini juga melakukan perubahan pada bagian tubuhnya.

Baca Juga: Pelatih Persib: Ini Masalah Besar!

Bek Persib Bandung bernomor punggung 22 itu menambah dua tato hewan di tangannya, yakni Ular dan Serigala.

"Aku mendapat dua tato baru, ular dan serigala. Satu di masing-masing tangan. Aku sangat suka binatang," ungkap Alberto Rodriguez dikutip dari laman resmi Persib.

Bukan hanya tato, Alberto juga mengubah gaya rambutnya dengan warna putih. Bek yang didatangkan Persib pada musim ini tersebut berharap, warna baru pda rambutnya memberikan energi bari di
tahun 2024.

Baca Juga: Warning Bojan Hodak Kepada Pemain Persib Menjadi Bukti Dia Pelatih Tegas: Awas 'Dicoret'!

"Saya ingin mengubah gaya rambut saya untuk memulai tahun 2024 secara berbeda dan dengan energi baru," ungkap Alberto Rodrigez.

Ia juga berharap pada tahun ini bisa memberikan kontribusi besar untuk Persib.

"Harapan saya di tahun 2024 adalah kesehatan agar bisa kerja keras untuk mencapai semua tujuan hidup, dan dapat membantu Persib mencapai hal-hal yang sangat baik," imbuhnya.

Baca Juga: Ketika Awak Tim Persib dan Ferdinand Sinaga Dibuat Tertawa oleh Bojan Hodak

Kembali ke Bandung

Bek Persib, Alberto Rodriguez dalam duel sengita di Liga 1. Alberto Rodriguez kin sudah berbicara soal laga kontra Dewa United. (@persib)
Bek Persib, Alberto Rodriguez dalam duel sengita di Liga 1. Alberto Rodriguez kin sudah berbicara soal laga kontra Dewa United. (@persib)

Selama di Spanyol, Alberto Rodriguez tentunya tidak lupa dengan kewajibannya sebagai pemain sepak bola. Ia menjalankan latihan mandiri sesuai program yang diberikan oleh tim pelatih Persib.

"Latihan mandiri telah berjalan dengan baik hingga dapat dilaksanakan dengan bagus dan penuh semangat," ujar pemain yang menjadi andalan Persib di center bek. 

Ia dijadwalkan akan kembali ke Bandung dua hari sebelum latihan bersama Persib digelar. "Rencana aku kembali tanggal 8 Januari," pungkasnya.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak