5 Debutan Termuda di Timnas Indonesia, Rekor Boaz Solossa Terpecahkan

Inilah deretan debutan termuda di Timnas Indonesia

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Selasa, 31 Oktober 2023 | 14:00 WIB
Aksi Marselino Ferdinan saat laga Timnas Indonesia vs Argentina. (PSSI)

Aksi Marselino Ferdinan saat laga Timnas Indonesia vs Argentina. (PSSI)

Bolatimes.com - Pemain debutan termuda Timnas Indonesia yang sempat menjadi misteri kini berhasil terpecahkan, di saat deretan talenta muda banyak bermunculan.

Timnas Indonesia memiliki lima debutan termuda di mana salah satu di antaranya sempat memegang rekor yang belum terpecahkan sejak kehadirannya.

Semenjak ditukangi Shin Tae-yong, Timnas Indonesia melakukan perombakan besar dengan memotong satu generasi dan menggantinya dengan generasi baru.

Keputusan berani pelatih asal Korea Selatan itu membuat lahirnya banyak para debutan di skuad Garuda, bahkan dari umur yang paling muda.

Meski begitu, terdapat satu fakta menarik yakni di antara semua debutan behasil memecahkan rekor sang legenda, Boaz Solossa.

Lantas siapa saja para debutan tersebut? termasuk Boaz Solossa berikut ini di antaranya darah mudah debutan di skuad Garuda.

1. Ronaldo Kwateh (17 Tahun 3 Bulan 8 Hari)

Inilah sosok pemecah rekor Boaz Solossa sebagai debutan termuda di Timnas Indonesia, saat itu Ronaldo Kwateh berusia 17 Tahun 98 hari.

Ia dimainkan Shin Tae-yong di laga melawan Timor Leste pada 30 Januari 2022, meski tidak sebagai starter skuad Garuda.

Dimasukkan di babak kedua, Ronaldo mengganti Ramai Rumakiek dan hebatnya berhasil mencetak assist terhadap gol Ricky Kambuaya menit ke-65.

2. Marselino Ferdinan (17 Tahun 4 Bulan 18 Hari)

Digadang-gadang sebagai bintang masa depan Timnas Indonesia sejak debutnya di laga melawan Timor Leste pada 27 Januari 2022 lalu.

Saat itu Marselino Ferdinanmasih berusia 17 tahun 138 hari, pengalaman bermain di level junior membuatnya tak canggung.

Meski dihadapkan dengan para senior, Marselino mampu mengimbangi ritme dan menjelma sebagai motor serangan skuad Garuda.

3. Asnawi Mangkualam (17 Tahun 4 Bulan 21 Hari)

Siapa sangka sosok yang saat ini dipercaya sebagai kapten Timnas Indonesia ini termasuk dalam daftar debutan termuda skuad Garuda.

Eks pemain Ansan Greeners ini resmi melakoni debut sebagai pemain Timnas Indonesia saat usianya menginjak 17 tahun 141 hari.

Tepatnya pada Maret 2017, saat Timnas Indonesia menjamu Myanmar di Stadion Pakansari, Bogor di bawah komando Luis Milla.

4. Egy Maulana Vikri (17 Tahun 6 Bulan 10 Hari)

Kemunculannya membuat dunia terhenyak, lewat predikat Messi Indonesia yang disematkan kepadanya meski tak berlangsung lama.

Eks pemain Lechia Gdansk ini berhasil debut di Timnas Indonesia saat usianya 17 tahun 190 hari, di laga melawan Islandia.

Tampil selama 84 menit di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta yang menjadi saksi bisu laga debutnya.

5. Boaz Solossa (18 Tahun 14 Hari)

Boaz Solossa melakoni debut bersama Timnas Indonesia pada 30 Maret 2004 di usianya yang baru 18 tahun 14 hari.

Meski begitu debut Boaz tidak terlalu manis bersama Timnas Indonesia usai dipaksa takluk dari Turkmenistan dengan skor 1-3.

Pemanggilan Boaz ke Timnas Indonesia tak lepas dari performa impresif sang pemain selama berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) 2004 di Sumatera Selatan.

Kontributor: Eko
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak