'Masih Dipantau', Klub Eropa Langsung Gerak Cepat usai Egy Maulana Cetak Gol bareng Timnas Indonesia

Gol Egy Maulana Vikri yang mirip Arjen Robben mendapatkan perhatian dari klub Eropa.

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Selasa, 12 September 2023 | 13:41 WIB
Egy Maulana Vikri usai mencetak gol ke gawang Turkmenistan. (Dok. PSSI)

Egy Maulana Vikri usai mencetak gol ke gawang Turkmenistan. (Dok. PSSI)

Bolatimes.com - Klub Eropa langsung memberikan respons usai melihat winger Timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri, mencetak gol ke gawang Turkmenistan.

Klub Eropa yang gercep ini adalah klub Egy Maulana Vikri sebelum memutuskan kembali ke Indonesia berlabuh dengan Dewa United yakni klub asal Slovakia FC Vion Zlate Moravce.

FC Vion Zlate Moravce sebelumnya telah memutus kontrak Egy Maulana Vikri lalu kembali ke Liga 1 Indonesia.

Gercep klub FC Vion Zlate Moravce ini dilakukan dengan langsung memberikan respon di kolom komentar akun instagram Egy.

Egy memposting laga Timnas Indonesia vs Turkmenistan, dan si pemain yang mendapatkan julukan kelok sembilan ini turut mencetak gol.

Hanya hitungan menit pasca Egy mengunggah foto di media sosial pribadinya, akun resmi klub  FC Vion Zlate Moravce memberikan komentar emoticon nyala api, atau yang berarti ucapan semangat.

Mengetahui mantan klub memberikan respon yang cepat, netizen Indonesia tak mau kalah.

Banyak yang menganggap mantan klub Egy ini cari perhatian alias caper. Terlebih dulu FC Vion Zlate Moravce yang memutus kontrak Egy Maulana Vikri.

"Halo Mantan," kata pemilik akun @anggistiadi dengan tag akun FC Vion Zlate Moravce.

Akun yang lain juga banyak memberikan respon seperti aku @adjietri.

"Kangen bang @FC Vion Zlate Moravce," jelasnya.

Ada juga yang memberikan komentar ternyata klub ini terus memantau pergerakan Egy. Terbukti hanya beberapa saat setelah laga, akun resmi ini langsung memberikan respon. 

"Dipantau dong," jelas pemilik akun lainnya. 

Dalam laga ini Egy mencetak satu gol kala Timnas Indonesia mempermalukan Turkemnistan dengan skor 2-0. 

(Suara Denpasar)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak