Profil Dimas Roni Saputra, Kakak Pratama Arhan yang Gabung Semen Padang di Liga 2

Mengenal sosok Dimas Roni Saputra, kakak Pratama Arhan yang kini resmi gabung Semen Padang

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Senin, 04 September 2023 | 12:30 WIB
Dimas Roni Saputra, kakak Pratama Arhan resmi gabung Semen Padang. (Dok. Semen Padang)

Dimas Roni Saputra, kakak Pratama Arhan resmi gabung Semen Padang. (Dok. Semen Padang)

Bolatimes.com - Kontestan Liga 2 2023/2024, Semen Padang resmi mendatangkan kakak Pratama Arhan, Dimas Roni Saputra usai dirasa cocok dengan kebutuhan tim.

Jelang bergulirnya Liga 2 2023/2024 Semen Padang mengumumkan rekrutan anyar, pemain berposisi gelandang sekaligus kakak dari Pratama Arhan.

Adalah Dimas Roni Saputra, kakak kandung Pratama Arhan ini ditunjuk dan direkomendasikan langsung oleh tim pelatih Semen Padang.

Baca Juga: Asnawi Mangkualam Cs OTW ke Indonesia, Siap Bela Timnas U-23 di Piala Asia U-23 2024

Bukan langsung ditunjuk, perjuangan lebih dulu diperlihatkan Dimas lewat trial dengan mengikuti pelatihna selama beberapa hari.

Delfiadri selaku pelatih kepala Semen Padang menyebut jika Dimas sudah mengikuti serangkaian pelatihan bersama Kabau Sirah.

Ia tak mau meremehkan kualitas Dimas meski datang dari Liga 3, Delfiadri mengakui Dimas Roni memiliki kualitas mumpuni.

Baca Juga: Beda dengan Sang Adik, Kakak Pratama Arhan Resmi Gabung Klub Liga 2

Dimas Roni pun diharapkan mampu menampilkan performa terbaik, Delfiadri optimis karena sang pemain dirasa memiliki visi yang sama dengan tim.

"Setelah ujicoba kemarin hasil dari pantauan kita bersama tim pelatih memutuskan Dimas kita kontrak dan sudah kita sampaikan ke manajemen," ucao Delfiadri dikutip dari laman resmi klub.

"Meski dia datang dari Liga 3 sebelumnya, kita lihat dia mampu membuktikan diri untuk bisa bersaing bersama gelandang-gelandang kita yang ada.''

Baca Juga: Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia Jelang FIFA Matchday: Sandy Walsh dan Shayne Pattynama Tampil Apik

"Ini tentunya sangat bagus untuk kedalaman tim kita. Semoga dia mampu bermain dengan apik bersama kita.''

"Dengan visi bermainnya, mau bekerja keras, memiliki attitude yang baik dan skillnya dia membuat tim kita semakin solid.''

"Kehadirannya juga menjadi pemain terakhir yang kita datangkan," imbuhnya.

Baca Juga: Timnas Indonesia U-23 Didominasi Pemain Senior, Media Taiwan Ketakutan Jelang Kualifikasi Piala Asia U-23

Meski kariernya tak sementereng adiknya, Pratama Arhan yang kini berkarier di kasta kedua Liga Jepang bersama Tokyo Verdy.

Akan tetapi menarik dinantikan bagaimana performa pemain berusia 25 tahun ini untuk Semen Padang di Liga 2 mendatang.

Lantas seperti apa sosok Dimas Roni dan bagaimana karier sepak bola kakak Pratama Arhan ini? berikut profil singkat sang pemain.

Nama Lengkap: Dimas Roni Saputra
Tempat Lahir: Blora, Jawa Tengah
Tanggal Lahir: 15 September 1996
Posisi: Gelandang

Karier Klub

2015-2018 (Persikaba Blora)
2018-2019 (Persipur Purwodadi)
2021-2022 (Persibo Bojonegoro)
2022-2023 (PSM Madiun)

Kontributor: Eko
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak