Eks Rekan Setim Egy Maulana Vikri Dirumorkan Gabung Persija Jakarta, Bakal Duet dengan Witan Sulaeman Nih

Rekan Setim Egy Maulana Vikri Dirumorkan Gabung Persija Jakarta

Gagah Radhitya Widiaseno | BolaTimes.com
Sabtu, 01 Juli 2023 | 19:28 WIB
Rekan setim Egy Maulana VIkri, Maciej Gajos dirumorkan menuju Persija Jakarta (Instagram/maciekgajos)

Rekan setim Egy Maulana VIkri, Maciej Gajos dirumorkan menuju Persija Jakarta (Instagram/maciekgajos)

Bolatimes.com - Persija Jakarta dirumorkan tertarik dengan eks pemain yang pernah setim dengan Egy Maulana Vikri di Lechia Gdansk, Maciej Gajos.

Kabar ini beredar di media sosial yang menyebutkan kalau pemain berpaspor Polandia akan menjadi pemain asing keempat di klub ibukota tersebut.

Persija Jakarta sendiri sudah memiliki tiga pemain asing yakni Ondrej Kudela, Ryo Matsumura, dan Marko Simic.

Baca Juga: Nongol di Pre Season Bersama Ipswich Town, Elkan Baggott Dapat Dukungan dari Netizen Indonesia

Namun pelatih Thomas Doll belum mengungkapkan tentang isu yang tengah beredar ini. Meski begitu, ternyata akun Instagram Maciej Gajos langsung ramai dikomentari fans Persija Jakarta.

Bahkan postingan yang sudah hampir setahun yang lalu ramai komentar fans Persija Jakarta.

"Terbaik si ini gajos paling gacor," tulis @yod***.

Baca Juga: Pemain Keturunan Ilias Alhaft Terang-terangan Ingin Bela Timnas Indonesia, PSSI Gak Percepat Naturalisasi?

"Come to persijaaa masszzehhh," beber @dwi***.

"You join Persija you will get a blue tick," timpal @fxo***.

Hingga saat ini Persija Jakarta belum memberikan pernyatan resmi terkait pemain asing yang keempat, termasuk rumor Maciej Gajos ini.

Baca Juga: Hasil BRI Liga 1: PSS Sleman Buat Kejutan, Petik Kemenangan di Markas Bali United

Jika benar Gajos mendarat di Persija Jakarta, tentunya ia akan berduet dengan Witan Sulaeman.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak