Sepi Peminat, Segini Harga Jersey Marselino Ferdinan di KMSK Deinze yang Disebut Kemahalan

Jersey Marselino Ferdinan kena nyinyir netizen.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Jum'at, 23 Juni 2023 | 15:03 WIB
Komentar Marselino Ferdinan usai debut di KMSK Deinze. (Playsia TV)

Komentar Marselino Ferdinan usai debut di KMSK Deinze. (Playsia TV)

Bolatimes.com - Wonderkid Timnas Indonesia Marselino Ferdinan kembali ramai disebut. Bukan karena performanya, tetapi karena jersey yang dijual klubnya KMSK Deinze secara online.

KMSK Deinze menjual jersey original Marselino Ferdinan di salah satu platform e-commerce Tanah Air. Terpampang nama dan nomor punggung Marsel di jersey warna oranye itu.

Ada tiga ukuran yang disediakan yakni small (S), medium (M) dan large (L). Harganya dibanderol Rp1,4 juta.

Baca Juga: Menang 10-0 Atas Tetangga Indonesia Tak Bikin Pakar Sepak Bola Malaysia Bangga, Ini Alasannya

"Marselino Ferdinan – Penjualan jersey di Indonesia. Halo fans Indonesia. Inilah harinya! Jersey home KMSK Deinze Marselino Ferdinan dijual di Indonesia," cuit akun Twitter @KMSKDeinze.

Penjualan jersey tersebut dibuka sejak Kamis (22/6/2023) sore WIB. Hingga Jumat (23/6/2023) siang, baru lima buah yang terjual.

Jersey Marselino Ferdinan yang dijual KMSK Deinze secara online. (bidikan layar Tokopedia)
Jersey Marselino Ferdinan yang dijual KMSK Deinze secara online. (bidikan layar Tokopedia)

Netizen pun ramai membahasnya. Tak sedikit yang menyebut harga jersey tersebut kemahalan sehingga sepi peminat.

Baca Juga: Komentar Mengejutkan Riko Simanjuntak setelah Marko Simic Kembali ke Persija Jakarta

Tak sedikit yang memberikan komentar julid mengetahui penjualan jersey ori Marselino Ferdinan di KMSK Deinze.

"Itungannya mahal mungkin min, Jersey Timnas aja harganya ga segitu," tulis @wow***.

"UMR Jateng aja cuma dua juta, disuruh beli jersey ya gak makan," kata @muso***.

Baca Juga: Malaysia Bakal Absen di Asian Games 2022, Ketakutan Bertemu Timnas Indonesia?

"Untuk jersey klub antah berantah alias tanpa sejarah kemahalan sih ini," kata @rej***.

"1,4 untuk klub antah berantah, sadis juga marketing klib ini," celetuk @add***.

"Menurut saya sih kemahalan ya, jersey Arsenal MU aja seharga 1,1jt disini," timpal !@__Satu***.

Baca Juga: Marko Simic Balik ke Persija Jakarta, Thomas Doll Simpan Harapan Besar

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak