Optimis Lolos 16 Besar Piala Asia 2023, Shin Tae-yong Beberkan Alasannya

Shin Tae-yong mengungkapkan alasannya bisa bawa timnas Indonesia melaju jauh di Piala Asia 2023.

Arif Budi Setyanto | BolaTimes.com
Jum'at, 26 Mei 2023 | 19:09 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat melawan Thailand di Piala AFF 2022. (Facebook/changsuek)

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat melawan Thailand di Piala AFF 2022. (Facebook/changsuek)

Bolatimes.com - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong punya target untuk lolos 16 besar Piala Asia 2023. Bukan tanpa alasan, ia punya dasar dari rasa optimisnya.

Timnas Indonesia tergabung di Grup D Piala Asia 2023. Skuad Garuda akan bertemu lawan berat seperti Jepang, Irak, serta Vietnam.

Melihat lawan-lawannya, skuad Garuda dianggap sebagai tim terlemah. Apalagi Marc Klok dkk berstatus sebagati tim yang punya ranking FIFA paling buncit dari semua kontestan.

Baca Juga: Bocoran Tiket Laga Timnas Indonesia vs Argentina, Dijual Berapa?

Walau demikian, Shin Tae-yong tidak ciut nyali. Pelatih berusia 52 tahun ini menegaskan bahwa timnas Indonesia bisa saja lolos ke babak 16 besar, meski bersaing di grup yang beat.

"Menurut saya, tim ini tidak akan mudah dikalahkan oleh tim lain. Jadi kami, Indonesia bukan tim yang memiliki arti penting dalam berpartisipasi. Kami punya keterampilan dan stamina untuk menciptakan suasana, bukan seperti Indonesia yang dulu. Jadi saya pikir kami harus lolos ke babak 16 besar," ucap Shin Tae-yong dikutip dari Best Eleven, Jumat (26/5/2023).

Lebih lanjut, saat ditanya apa alasan Shin Tae-yong sangat percaya diri, ia menyebut performa dari tim U-20 di Piala Asia U-20 lalu. Menurutnya, Garuda Nusantara sudah tampil apik tanpa lima pemain terbaik di tim.

Baca Juga: Muncul Kabar Jepang Batal Lawan Argentina di FIFA Matchday Juni karena Match Fee Terlalu Mahal

"Di Piala Asia U-20, kami bertemu Uzbekistan, Suriah dan Irak. Kami bermain melawan mereka tanpa lima anggota terbaik tim. Aman mengatakan bahwa mereka adalah setengah kekuatan, tapi kami mencatatkan 1 kemenangan, 1 imbang, dan 1 kekalahan," ujar pelatih berusia 52 tahun ini.

"Irak lolos ke semifinal karena aturan head to head, tapi saya bertanya-tanya bagaimana jadinya jika kami memberikan segalanya. Dari sudut pandang ini, menurut saya Indonesia layak mendapatkan pertandingan yang bagus terlepas dari peringkatnya. Kuncinya adalah seberapa baik saya bisa memotivasi pemain sehingga kami mampu melakukannya," imbuhnya.

Piala Asia 2023 bakal digelar di Qatar. Rencananya turnamen antarnegara Asia ini siap dilangsungkan Januari 2024 mendatang.

Baca Juga: Tak Main di Piala Dunia U-20, Alejandro Garnacho Bakal Bela Argentina Lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak