Beda dengan Timnas Indonesia, Cuma Ada 3 Pemain yang Pernah Cicipi Caps dengan Timnas Thailand Senior

Hanya tiga pemain Timnas Thailand U-22 yang pernah tampil bersama skuat senior

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Selasa, 16 Mei 2023 | 17:09 WIB
Timnas Thailand U-22 usai mengalahkan Singapura 3-1 di laga pembuka grup B SEA Games 2023. (Instagram/@changsuek)

Timnas Thailand U-22 usai mengalahkan Singapura 3-1 di laga pembuka grup B SEA Games 2023. (Instagram/@changsuek)

Bolatimes.com - Timnas Thailand U-22 hanya memiliki 3 pemain yang pernah menorehkan caps bersama skuad senior, berbekal tenaga muda skuad Gajah Perang diragukan meraih kemenangan atas Indonesia.

Thailand hadir sebagai penantang Timnas U-22 Indonesia di final SEA Games 2023, meski mencapai final kualias skuad Issara Sritaro diragukan menang.

Skuad Timnas Thailand U-22 disebut kalah pengalaman dari Timnas Indonesia U-22 dengan hanya tiga pemain senior yang dibawa ke SEA Games 2023.

Baca Juga: Jelang Final SEA Games 2023, Rizky Ridho Ajak Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Nikmati Pertandingan

Meski begitu duel Thailand melawan Indonesia yang digelar pada Selasa (16/5/2023) di Stadion Olimpiade menarik untuk diperhatikan.

Kedua tim sama-sama memiliki peluang meraih medali emas, namun Indonesia lebih diunggulkan dengan banyaknya pemain yang bermain di level senior.

Kualitas bermain tentu memberi perbedaan signifikan di jalannya pertandingan nanti, Thailand dinilai terlalu berani banyak membawa wajah baru di SEA Games 2023.

Baca Juga: Profil Chayapipat Supunpasuch, Gelandang Timnas Thailand U-22 yang Berkarier di Liga Portugal

Tercatat, Thailand hanya memiliki tiga pemain berpengalaman yang dibawa ke SEA Games 2023, di antaranya Teerasak Poeiphimai, Channarong Promsrikaew, dan Chatmongkol Rueangthanarot.

Ketiga pemain ini memiliki pengalaman bermain di timnas Thailand senior, dimulai dari Channarong Promsrikaew dengan 8 caps.

Disusul Teerasak Poeiphimai dengan 2 caps, kemudian Chatmongkol Reuangthanarot yang sudah mengoleksi tiga caps.

Baca Juga: Kisah Farhan Halim Sang 'Monster' Service Ace, Dua Jarinya Terputus saat SD karena Kecelakaan

Jika dibandingkan dengan pemain Timnas Indonesia U-22, anak asuh Indra Sjafri lebih banyak yang sudah bermain di level senior.

Di antaranya Rizky Ridho, Muhammad Ferarri, Pratama Arhan, Marselino Ferdinan, Ramadhan Sananta, Witan Sulaeman, Ernando Ari, dan Alfeandra Dewangga.

Beberapa pemain bahkan sudah dimainkan di turnamen bergengsi internasional seperti Piala AFF dan Kualifikasi Piala Asia 2023.

Baca Juga: Pemain Keturunan Indonesia Dapat Panggilan Bela Timnas Belanda, PSSI Kehilangan 1 Aset Lagi

Berbekal keunggulan ini, Timnas Indonesia U-22 diharapkan mampu mengatasi Thailand dan membawa pulang medali emas SEA Games 2023.

Witan dkk tentu lebih memiliki kekompakan dan cara bermain yang padu, mengingat pengalaman  bermain di level senior.

Kontributor: M Faiz Alfarizie
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak