Diperkuat 4 Pemain Asing, Garuda Select Tetap Kalah 0-3 dari Southampton

Garuda Select kalah 0-3 dari Southampton meski diperkuat empat pemain asing

Kamis, 06 April 2023 | 13:23 WIB
Garuda Select vs Southampton. (Instagram/@programgarudaselect)

Garuda Select vs Southampton. (Instagram/@programgarudaselect)

Bolatimes.com - Garuda Select jilid 5 dipaksa menelan kekalahan telak 0-3 Southampton pada pertandingan yang digelar Staplewood Training Ground, Rabu (5/4/2023) malam.

Padahal, pada laga itu, pelatih Garuda Select Des Walker menurunkan empat pemain asing sebagai starter, yakni Matteo Piombino (kiper), Diego Ronco (bek), Jose Gabriel Mendy (bek kiri), Rassoul Camara (gelandang bertahan).

Sementara Nabil Asyura dan Christian Mazzara yang biasanya diandalkan di lini depan tak dimasukkan line up.

Baca Juga: Apesnya Eks Pemain Asing PSIS Semarang, Dideportasi Pihak Imigrasi Karena Hal Ini

Pertandingan Garuda Select kontra Southampton berlangsung sengit sejak awal. Namun, Garuda Select harus menerima hasil buruk

Southampton berhasil mengungguli Garuda Select. Tim akademi kategori 1 Inggris itu mempecundangi Muhammad Ragil Cs dengan tiga gol tanpa balas.

Hasil ini sekaligus memutus rekor lima kemenangan beruntun Garuda Select di pertandingan sebelumnya. Setelah berjaya memenangkan lima laga, Garuda Select 5 gigit jari ketika berhadapan dengan tim dari Southampton.

Baca Juga: Aturan Ketat Indra Sjafri, akan Coret Pemain jika Terlalu Sering Main Media Sosial

"Hasil ini menghentikan catatan baik Garuda Select yang tidak terkalahkan di lima pertandingan terakhir. Banyak hal yang bisa diambil dan dipelajari oleh skuad Garuda Select dari pertandingan menghadapi Akademi Kategori 1, Southampton," tulis @programgarudaselect.

Selain itu, kekalahan ini menambah catatan minor pertemuan Garuda Select vs Southampton. Sebelumnya, Garuda Select jilid 4 hanya mampu menahan imbang Southampton dengan skor 1-1 pada 2022 lalu.

Baca Juga: Tak Disangka-sangka, 3 Klub BRI Liga 1 Dikabarkan Saling Berebut Eks Bintang Liverpool

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Ultras Garuda peringatkan Patrick Kluivert

bolaindonesia | 18:25 WIB

Shin Tae-yong menitip pesan untuk Nova Arianto

bolaindonesia | 11:03 WIB

Inilah deretan komentar legendaris Shin Tae-yong selama lima tahun melatih Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:56 WIB

Mitchel Bakker bermain di Lille yang berkompetisi di Liga Champions

bolaindonesia | 11:22 WIB

Impian terbesar seluruh pecinta sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 12:35 WIB

Marselino Ferdinan meminta maaf dan tidak ingin menyalahkan siapapun

bolaindonesia | 22:24 WIB

Malaysia resmi menunjuk Peter Cklamovski sebagai pelatih baru

bolaindonesia | 20:44 WIB

Jika menang, maka Timnas Indonesia akan lolos ke semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 23:30 WIB

Kelakuan pemain Myanmar bikin petinggi PSSI geram

bolaindonesia | 14:15 WIB

Timnas Indonesia memainkan delapan pemain debutan saat mengalahkan Myanmar

bolaindonesia | 16:02 WIB

"Sold out! Alhamdulillah tiket untuk pertandingan kandang Indonesia melawan Laos dan Filipina di ASEAN Championships 2024 sudah terjual habis,"

bolaindonesia | 16:02 WIB

Apakah skuat muda Timnas Indonesia mampu mengalahkan Myanmar?

bolaindonesia | 15:58 WIB

Satoru Mochizuki ikut menyanyikan lagu Indonesia Raya

bolaindonesia | 18:39 WIB

Menurut Mochizuki, final Piala AFF Putri 2024 bukan pertandingan mudah.

bolaindonesia | 12:13 WIB

Skuad asuhan Bojan Hodak mengakhiri turnamen sebagai juru kunci dan hanya meraih lima poin dari enam laga.

bolaindonesia | 23:23 WIB

Di Kejuaraan ASEAN 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.

bolaindonesia | 17:57 WIB

Arkhan Kaka membalas cibiran netizen dengan kontribusi gol

bolaindonesia | 15:02 WIB

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB
Tampilkan lebih banyak