Foto Bareng dengan Ronaldo Kwateh dan Justin Hubner, Marselino Ferdinan Keluarkan Komentar Tak Senonoh

Marselino Ferdinan mengeluarkan kata tak senonoh di kolom komentar postingan Justin Hubner.

Gagah Radhitya Widiaseno | BolaTimes.com
Senin, 14 November 2022 | 14:45 WIB
Marselino Ferdinan cetak dua gol saat Timnas Indonesia U-19 kalahkan Hong Kong 5-1 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. (Dok. PSSI)

Marselino Ferdinan cetak dua gol saat Timnas Indonesia U-19 kalahkan Hong Kong 5-1 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. (Dok. PSSI)

Bolatimes.com - Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan mengeluarkan komentar tak senonoh saat foto bareng bersama Ronaldo Kwateh dan Justin Hubner.

Hal ini tampak dalam sebuah unggahan akun Instagram @justinhibner5 yang diunggah satu jam yang lalu.

Terlihat dalam postingan tersebut, Ronaldo Kwateh, Justin Hubner, dan Marselino Ferdinan berpose bareng di depan kamera.

Baca Juga: Pemain Keturunan Indonesia Akan 'Dibuang' Klub Belgia, Kedapatan Hisap Rokok Di Bangku Cadangan Jadi Sebabnya

Ketiganya tampak menggunakan kaus Timnas Indonesia berwarna merah dengan logo Garuda di dada.

Ketiga pemain Timnas Indonesia tersebut berpose sama yakni dengan bersedekap. Ronaldo Kwateh dan Marselini Ferdinan melemparkan senyum di depan kamera. Sedangan Justin Hubner tak tersenyum.

Potret ini diambil saat mereka berada di Turki saat TC Timnas Indonesia U-20.

Baca Juga: Kocak, Netizen Sebut Video Perkenalan Piala Dunia 2022 Mirip Iklan Sarung

Namun, potret ketiga pemain ini justru dikomentari oleh Marselino Ferdinan dengan kata tak senonoh.

Dalam kolom komentar, Marselino Ferdinan mengeluarkan kata kasar.

Posting foto bareng, Marselino Ferdinan malah mengeluarkan kata tak senonoh (Instagram/justinhubner5)
Posting foto bareng, Marselino Ferdinan malah mengeluarkan kata tak senonoh (Instagram/justinhubner5)

"ja***k," tulis @marselinoferdinan10.

Baca Juga: Timnas Indonesia U-20 Ditantang Prancis U-20, Shin Tae-yong Akui Kualitas Skuad Rival

Komentar Marselino Ferdinan ini pun menjadi sorotan netizen Indonesia di kolom balasan.

"Astaga," tulis @950***.

"Lino, jangan ngajarin Justin kata-kata mutiaramu," beber @cnta***.

"ngajarin ga bener lu (emote ketawa menangis)," timpal @xkim***.

Pemain Timnas Indonesia U-20 sendiri kini akan terbang ke Spanyol guna menyelesaikan serangkaian acara TC Timnas.

Mereka rencana akan berhadapan dengan Slovakia U-20 dan Prancis U-20 sebelum kembali ke Indonesia.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Ultras Garuda peringatkan Patrick Kluivert

bolaindonesia | 18:25 WIB

Shin Tae-yong menitip pesan untuk Nova Arianto

bolaindonesia | 11:03 WIB

Inilah deretan komentar legendaris Shin Tae-yong selama lima tahun melatih Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:56 WIB

Mitchel Bakker bermain di Lille yang berkompetisi di Liga Champions

bolaindonesia | 11:22 WIB

Impian terbesar seluruh pecinta sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 12:35 WIB

Marselino Ferdinan meminta maaf dan tidak ingin menyalahkan siapapun

bolaindonesia | 22:24 WIB

Malaysia resmi menunjuk Peter Cklamovski sebagai pelatih baru

bolaindonesia | 20:44 WIB

Jika menang, maka Timnas Indonesia akan lolos ke semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 23:30 WIB

Kelakuan pemain Myanmar bikin petinggi PSSI geram

bolaindonesia | 14:15 WIB

Timnas Indonesia memainkan delapan pemain debutan saat mengalahkan Myanmar

bolaindonesia | 16:02 WIB

"Sold out! Alhamdulillah tiket untuk pertandingan kandang Indonesia melawan Laos dan Filipina di ASEAN Championships 2024 sudah terjual habis,"

bolaindonesia | 16:02 WIB

Apakah skuat muda Timnas Indonesia mampu mengalahkan Myanmar?

bolaindonesia | 15:58 WIB

Satoru Mochizuki ikut menyanyikan lagu Indonesia Raya

bolaindonesia | 18:39 WIB

Menurut Mochizuki, final Piala AFF Putri 2024 bukan pertandingan mudah.

bolaindonesia | 12:13 WIB

Skuad asuhan Bojan Hodak mengakhiri turnamen sebagai juru kunci dan hanya meraih lima poin dari enam laga.

bolaindonesia | 23:23 WIB

Di Kejuaraan ASEAN 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.

bolaindonesia | 17:57 WIB

Arkhan Kaka membalas cibiran netizen dengan kontribusi gol

bolaindonesia | 15:02 WIB

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB
Tampilkan lebih banyak