Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Curacao, Kick Off 20.00 WIB

Timnas Indonesia menghadapi lawan Curacao, tim peringkat 84 FIFA.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Sabtu, 24 September 2022 | 15:00 WIB
Potret konferensi pers jelang pertandingan Timnas Indonesia vs Curacao di FIFA Matchday September 2022. (Dok. PSSI)

Potret konferensi pers jelang pertandingan Timnas Indonesia vs Curacao di FIFA Matchday September 2022. (Dok. PSSI)

Bolatimes.com - Link live streaming Timnas Indonesia vs Curacao pada FIFA Matchday. Pertandingan ini digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Sabtu (24/9/2022) pukul 20.00 WIB.

Merujuk ranking FIFA, Timnas Indonesia bisa dikatakan kalah jauh dari Curacao. Tim lawan saat ini ada di posisi 84, sementara skuat Garuda di peringkat ke-155.

Dari segi kualitas pemain pun, bisa dikatakan Timnas Indonesia masih kalah dari Curacao. Banyak pemain-pemain dari negara yang berada di zona CONCACAF itu merumput di Eropa.

Baca Juga: Jadwal Timnas Indonesia vs Curacao di FIFA Matchday, Digelar Malam Ini

Sementara Indonesia, sebagian besar pemainnya berkarier di Liga 1. Hanya ada beberapa pemain yang berkarier di luar negeri seperti Egy Maulana Vikri, Witan Sulaeman, Elkan Baggott, Pratama Arhan, Asnawi Mangkualam, dan Saddil Ramdani.

Namun, Asnawi dalam keadaan kuran fit. Pemain Ansan Greeners itu dilaporkan cedera sehingga perannya di laga ini diragukan.

Untuk pertandingan melawan Curacao ini, Shin Tae-yong juga memanggil beberapa debutan. Mereka adalah Muhammad Ferarri, Ramadhan Sananta dan Dendy Sulistyawan.

Baca Juga: Hasil UEFA Nations League Semalam: Inggris Tumbang Lawan Italia, Jerman Dipermalukan Hungaria

Tentu semua sudah tahu strategi Shin Tae-yong sulit ditebak. Terlebih, laga yang dimainkan cuma sebatas FIFA matchday.

Meski begitu, diprediksi untuk pertandingan awal ini Shin Tae-yong masih menurunkan sejumlah pemain andalannya. Tidak lain tidak bukan untuk mengukur sejauh mana kekuatan lawan.

Link live streaming Timnas Indonesia vs Curacao bisa diklik di sini.

Baca Juga: Tak Ada Nama Cristiano Ronaldo, Berikut 3 Pemain Terbaik di Dunia Menurut Paolo Maldini

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Ultras Garuda peringatkan Patrick Kluivert

bolaindonesia | 18:25 WIB

Shin Tae-yong menitip pesan untuk Nova Arianto

bolaindonesia | 11:03 WIB

Inilah deretan komentar legendaris Shin Tae-yong selama lima tahun melatih Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:56 WIB

Mitchel Bakker bermain di Lille yang berkompetisi di Liga Champions

bolaindonesia | 11:22 WIB

Impian terbesar seluruh pecinta sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 12:35 WIB

Marselino Ferdinan meminta maaf dan tidak ingin menyalahkan siapapun

bolaindonesia | 22:24 WIB

Malaysia resmi menunjuk Peter Cklamovski sebagai pelatih baru

bolaindonesia | 20:44 WIB

Jika menang, maka Timnas Indonesia akan lolos ke semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 23:30 WIB

Kelakuan pemain Myanmar bikin petinggi PSSI geram

bolaindonesia | 14:15 WIB

Timnas Indonesia memainkan delapan pemain debutan saat mengalahkan Myanmar

bolaindonesia | 16:02 WIB

"Sold out! Alhamdulillah tiket untuk pertandingan kandang Indonesia melawan Laos dan Filipina di ASEAN Championships 2024 sudah terjual habis,"

bolaindonesia | 16:02 WIB

Apakah skuat muda Timnas Indonesia mampu mengalahkan Myanmar?

bolaindonesia | 15:58 WIB

Satoru Mochizuki ikut menyanyikan lagu Indonesia Raya

bolaindonesia | 18:39 WIB

Menurut Mochizuki, final Piala AFF Putri 2024 bukan pertandingan mudah.

bolaindonesia | 12:13 WIB

Skuad asuhan Bojan Hodak mengakhiri turnamen sebagai juru kunci dan hanya meraih lima poin dari enam laga.

bolaindonesia | 23:23 WIB

Di Kejuaraan ASEAN 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.

bolaindonesia | 17:57 WIB

Arkhan Kaka membalas cibiran netizen dengan kontribusi gol

bolaindonesia | 15:02 WIB

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB
Tampilkan lebih banyak