Gol ke Gawang Persija Tak Disahkan, Madura United Kecewa dengan Kepemimpinan Wasit

Petinggi Madura United murka dengan wasit

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Minggu, 18 September 2022 | 18:00 WIB
Striker Madura United, Lulinha, dalam laga melawan Persija Jakarta. (Instagram/@maduraunited.fc)

Striker Madura United, Lulinha, dalam laga melawan Persija Jakarta. (Instagram/@maduraunited.fc)

Bolatimes.com - Madura United FC kecewa dengan wasit Ginanjar Rahman Latief yang memimpin laga Laskar Sape Kerrab vs Persija Jakarta, Sabtu (17/9/2022) malam.

Sebelumnya Bos Madura United FC, Achsanul Qosasi juga memberikan sindiran tipis dengan tulisan ‘bola masih terbang menuju gawang, priitt (bunyi peluit wasit)’.

Sebelumnya Madura United FC vs Persija Jakarta berakhir imbang dalam laga pekan ke-10 BRI Liga 1 yang digelar di Stadion Candrabaga, Bekasi.

Tapi kedua tim berhasil membawa pulang 1 poin dari laga tersebut.

Wasit Ginanjar Rahman Latief dinilai merugikan karena Madura United FC gagal mencuri poin sempurna dari markas Macan Kemayoran.

Salah satunya gol melalui sontekan Lulinha pada masa injury time, sayang gol tersebut dianggap tidak sah karena wasit terlebih dahulu meniup peluit tanda laga berakhir.

“Kami sangat menyayangkan sikap dan kinerja wasit yang kurang teliti terhadap banyaknya pelanggaran selama pertandingan. Satu di antaranya gol yang tidak disahkan oleh wasit,” kata Direktur PT Polana Bola Madura Bersatu (PBMB), Zia Ul Haq Abdurrahim, Minggu (18/9/2022), dikutip dari BeritaJatim.

Tidak kalah disayangkan, saat ini semua pihak tengah berupaya untuk memperbaiki kualitas kompetisi.

“Terlebih hal ini justru terjadi di tengah-tengah harapan masyarakat dengan kemajuan sepakbola yang sehat, ternyata masih ada ketidaktelitian oleh pengadil lapangan,” ungkapnya.

“Kami yakin masyarakat bisa menilai secara langsung melalui tayangan ulang, bagaimana kejadian semalam yang mungkin banyak penyimpangan akibat kinerja wasit yang kurang memuaskan,” jelasnya.

(Suara.com/Pebriansyah)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak