Luis Milla dan Thomas Doll Latih Klub Liga 1, Berharap Pancing Pemain Top Eropa Berkarier di Indonesia

Luis Milla terbaru dikontrak Persib Bandung untuk mengarungi Liga 1 2022/2023.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Selasa, 23 Agustus 2022 | 11:12 WIB
Pelatih anyar Persib Bandung Luis Milla di Graha Persib, Kota Bandung, Jawa Barat, Senin (22/8/2022). (ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi)

Pelatih anyar Persib Bandung Luis Milla di Graha Persib, Kota Bandung, Jawa Barat, Senin (22/8/2022). (ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi)

Bolatimes.com - Liga 1 2022/2023 kedatangan sejumlah pelatih top, di antaranya Luis Milla yang kontrak oleh Persib Bandung. Ia pun menambahkan daftar juru taktik kelas Eropa di Liga Indonesia.

Sebelum pelatih asal Spanyol itu datang, Persija Jakarta sudah terlebih dulu menunjuk pelatih kelas Eropa lainnya yakni Thomas Doll yang selama karirnya pernah menukangi Borussia Dortmund.

Selain itu ada nama Bernardo Tavares yang melalui PSM Makasar. Ia memiliki lisensi UEFA Pro dan lisensi dari FPF atau Federasi Sepak Bola Portugal. Sementara Luis Milla sendiri pernah membawa Timnas Spanyol U-21 juara Eropa.

Baca Juga: Kena Senjata Makan Tuan, Putri KW Kandas saat Debut di Kejuaraan Dunia 2022

Pengamat sepakbola Doni Setiabudi mengatakan, kedatangan para pelatih kelas Eropa itu akan menjadikan kualitas liga di Indonesia naik. Selain itu, keberadaan mereka juga bisa memancing para pemain kelas dunia untuk bermain di klub Indonesia.

"Kedatangan pelatih luar akan menjadikan grade liga sepak bola di Indonesia jadi bagus dan menjadikan pemain luar ingin datang ke indonesia," kata Doni dilansir dari Suara.com.

Menurut Jalu, sapaannya, kehadiran para pelatih asing termasuk pelatih kelas dunia akan berdampak positif terhadap sepakbola Indonesia. Dimana diharapkan kehadiran mereka bisa dijadikan kesempatan bagi para pelatih lokal untuk menimba ilmu secara gratis.

Baca Juga: Bagus Kahfi Gabung Klub Liga Yunani, Vietnam Kena Getahnya

"Akan ada persaingan yang positif antara pelatih lokal dan pelatih asing. Pelatih lokal diharapkan bisa menimba ilmu secara gratis sebagai pengalaman dan pengetahuan yang nantinya berguna untuk sepakbola kita," ujar dia.

Sebelumnya, Persib Bandung sudah mengumumkan dan memperkenalkan Luis Milla sebagai pelatih. Namun, pelatih berusia 56 tahun itu belum akan mendampingi skuad Pangeran Biru saat menjamu Bali United pada Selasa (23/8/2022).

Sebelum menangani Persib Bandung, Luis Milla pernah menangani Timnas Indonesia tahun 2017-2018. Dengan pengalamannya itu, ia diyakini mampu membawa Persib berprestasi.

Baca Juga: Prediksi Persib Bandung vs Bali United di Liga 1 Sore Ini: Misi Luis Milla Petik Kemenangan Perdana

(Kontributor: Ferrye Bangkit Rizki)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak