Arema FC Unggul Sementara 1-0 atas PSIS Semarang, Satu Kaki di Final Piala Presiden 2022

Duel Arema FC vs PSIS tengah berlangsung

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Senin, 11 Juli 2022 | 16:52 WIB
Aksi Muhammad Rafli saat Arema FC mengalahkan PSIS Semarang 2-0 pada leg pertama semifinal Piala Presiden 2022. (Dok. Arema FC)

Aksi Muhammad Rafli saat Arema FC mengalahkan PSIS Semarang 2-0 pada leg pertama semifinal Piala Presiden 2022. (Dok. Arema FC)

Bolatimes.com - Satu kaki Arema FC dipastikan sudah berada di final Piala Presiden 2022. Ini dipastikan setelah PSIS unggul sementara 1-0 atas PSIS Semarang di leg kedua semifinal yang digelar di Stadion Kanjuruhan, Senin (11/7/2022).

Arema FC untuk sementara unggul 1-0 berkat gol tunggal Rizky Dwi di pertengahan babak pertama.

tersebut sekaligus membawa Arema FC menjauh dengan agregat 3-0 menyusul kemenangan 2-0 di leg pertama yang berlangsung di Stadion Jatidiri pekan lalu.

Baca Juga: Reaksi Kaesang Pangarep saat Ditanya Kapan Nikahi Erina Gudono

Tampil penuh percaya diri, PSIS Semarang mengambil inisiatif menyerang lebih dulu di awal laga. Gelombang tekanan dilancarkan ke pertahanan Singo Edan.

Sejumlah peluang tercipta namun tak satu pun yang berhasil dikonversi menjadi gol.

Di menit ke-19, PSIS mendapat peluang emas lewat tendangan bebas. Sayang, tendangan keras Jonathan Cantillana dari luar kotak penalti dimentahkan mistar gawang.

Baca Juga: Draf Jadwal Pekan Pertama Liga 1 2022 Bocor: Bali United vs Persija Jakarta Jadi Laga Pembuka

Tersengat dengan peluang yang dimiliki PSIS, Arema FC mulai meningkatkan intensitas serangan. Aksi Abel Camara dan Rizky Dwi mampu membuat lini belakang Laskar Mahesa Jenar kerepotan.

Peluang di dapat Arema FC di menit ke-30 lewat tendangan bebas. Rizky Dwi yang mengeksekusi set piece sukses mencetak gol indah yang bersarang di sudut kanan atas gawang PSIS yang dikawal Redondo.

Skor 1-0 untuk keunggulan Arema FC bertahan hingga turun minum.

Baca Juga: Nova Arianto Ungkap Sisi Positif Timnas Indonesia U-19 yang Tersingkir dari Piala AFF U-19 2022

Susunan pemain

Arema FC: Maringa (kiper), Achmad Figo, Bagas Adi, Sergio, Adam Alis, Jayus H, Renshi, Rizky Dwi, Camara, Irsyad, M Rafli.

Pelatih: Eduardo Almeida.

Baca Juga: Promosi ke Premier League, Nottingham Forest Rekrut Omar Richards dari Bayern Munich

PSIS Semarang: Ray Redondo (kiper), Dewa, Alie Sesay, Frendi, Wahyu Prast, Fredyan W S, G Triaji, W Febriyanto, Oktafianus, Jonathan, Marukawa.

Pelatih: Sergio Alexandre.

(Suara.com/Syaiful Rachman)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak