Wajib Tahu, Ini 4 Pemain Kunci Timnas Indonesia U-19 Selain Marselino Ferdinan dan Ronald Kwateh

Berikut 4 pemain andalan Timnas Indonesia U-19 selain Marselino dan Ronaldo.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Kamis, 30 Juni 2022 | 16:15 WIB
Potret pemain Timnas Indonesia U-19 yang diperkuat tiga pemain keturunan, Kai Boham, Jim Croque dan Max Christoffel. (Instagram/tim.nasional)

Potret pemain Timnas Indonesia U-19 yang diperkuat tiga pemain keturunan, Kai Boham, Jim Croque dan Max Christoffel. (Instagram/tim.nasional)

Bolatimes.com - Marselino Ferdinan dan Ronaldo Kwateh tentu akan menjadi andalan Shin Tas-yong di Piala AFF U-19 2022, namun lebih dari itu ada 4 pemain kunci timnas Indonesia U-19 lainnya.

Sebelum berlaga di Piala Dunia U-20 2023, timnas Indonesia U-19 akan lebih dulu bermain di Piala AFF U-19 2022, beberapa pemain jadi tumpuan Shin Tae-yong.

Dua nama yang paling sering dibicarakan, Marselino Ferdinan dan Ronaldo Kwateh yang dianggap memiliki kualitas di atas rata-rata.

Baca Juga: Promosikan Produk Skincare Lokal, Instagram Ronaldinho Digeruduk Netizen Indonesia

Indonesia akan lebih dulu bermain melawan Vietnam pada 2 Juli 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi kedua pemain tersebut tentu akan jadi andalan.

Namun jika dilihat lebih dalam, ada beberapa pemain lain yang juga memegang kendali penuh atas kunci permainan Shin Tae-yong.

Lantas siapa saja mereka? berikut empat pemain yang bisa menjadi kunci permainan timnas Indonesia U-19 selain Marselino dan Ronaldo.

Baca Juga: 5 Alasan Proses Naturalisasi Jordi Amat Harus Dilanjutkan meski Gabung JDT

1. Cahya Supriadi

Cahya Supriadi saat tampil membela Timnas Indonesia U-19. (Instagram/cahya50supriadii)
Cahya Supriadi saat tampil membela Timnas Indonesia U-19. (Instagram/cahya50supriadii)

Berposisi sebagai kiper, pemain Persija U-21 ini menampilkan kemampuannya saat Indonesia bermain di ajang Toulon Turnament di Prancis.

Banyak yang menilai jika Indonesia saat itu terselamatkan saat bermain melawan Ghana, Aljazair, Meksiko dan Venezuela.

Baca Juga: Sejarah Piala Indonesia, Turnamen yang Lama Vakum Kini Resmi Digulirkan Lagi

Indonesia disebut bisa banjir kebobolan jika bukan Cahya Supriadi yang berada di bawah mistar gawang tim nasional U-19.

2. Muhammad Ferrari

Namanya sempat diperbincangkan di Liga 1 2021, ia menjabat sebagai kapten tim dan sudah bermain untuk tim senior Persija Jakarta.

Baca Juga: Jonatan Christie Beberkan Kunci Tumbangkan Kenta Nishimoto di Malaysia Open 2022

Berposisi sebagai bek, Muhammad Ferrari adalah andalan timnas Indonesia di ajang Toulon Turnament dan bahkan sempat dilirik penikmat sepak bola Eropa.

3. Raka Cahyana

Pemain Timnas Indonesia Raka Cahyana. (Instagram/@persija)
Pemain Timnas Indonesia Raka Cahyana. (Instagram/@persija)

Berposisi sebagai full back kanan, Raka Cahyana bahkan mencatatkan sejarah saat Indonesia memetik kemenangan perdana di Toulon Turnament.

Raka Cahyana mampu membantu penyerangan, kualitasnya disebut sama seperti bek kanan timnas senior, Asnawi Mangkualam.

4. Hokky Caraka

Tandem Ronaldo Kwateh ini juga tampil mentereng selama Toulon Turnament, bemain sebagai pemain nomor 9 dan tentu bakal jadi mesin gol timnas Indonesia U-19.

Hokky Caraka juga sosok yang aktif menggempur lini pertahanan tim lawan, selain insting mencetak gol ia juga tak segan memberi umpan untuk rekan setimnya.

Raka Cahyana ke gawang Ghana juga merupakan bukti pemain muda PSS Sleman memiliki kualitas mumpuni.

Kontributor: Eko Isdiyanto
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak