5 Alasan Timnas Indonesia Mampu Kalahkan Yordania, Nomor 1 Paling Disorot

Timnas Indonesia akan menghadapi Yordania di laga kedua Kualifikasi Piala Asia 2023.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Jum'at, 10 Juni 2022 | 16:30 WIB
Potret selebrasi pemain Timnas Indonesia usai bobol gawang Kuwait di Kualifikasi Piala Asia 2023. (Instagram/pssi)

Potret selebrasi pemain Timnas Indonesia usai bobol gawang Kuwait di Kualifikasi Piala Asia 2023. (Instagram/pssi)

Bolatimes.com - Yordania menjadi lawan kedua timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023, sederet alasan bisa jadi kemungkinan skuat asuhan Shin Tae-yong memetik kemenangan.

Timnas Indonesia dihadapkan lawan sulit dalam laga kedua lanjutan fase Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023, Yordania tim terkuat grup ini.

Duel timnas Indonesia melawan Yordania digelar di Stadion Internasional Jaber Al-Ahmad, Kuwait, pada Minggu (12/6/2022) dini hari WIB.

Baca Juga: Takjub dengan Atmosfer Istora, Loh Kean Yew: Fans Indonesia Lucu Banget

Asa kemenangan timnas Indonesia, yang kemungkinan dapat diraih dengan sederet faktor pendukung berikut ini.

1. Performa Meningkat

Berbekal peningkatan performa usai mengalahkan Kuwait di laga perdana, tentunya buah dari kerja keras selama masa persiapan.

Baca Juga: Termasuk Pratama Arhan, Deretan Pemain Asia Tenggara di 3 Kasta J League Musim Ini

Solid dan fokus menjadi kunci utama dalam menghadapi Yordania, kemenangan pun bukan hal mustahil yang bisa diraih timnas Indonesia.

2. Efek Marc Klok

Kesuksesan Indonesia membekuk Kuwait di laga perdana tak lepas dari performa apik Marc Klok sebagai jenderal lapangan tengah.

Baca Juga: Gagal Total di Chelsea, Romelu Lukaku Berniat Pulang ke Inter Milan

Usai mengantar timnas Indonesia U-23 meraih medali perunggu SEA Games 2021, performa Marc Klok semakin mengalami peningkatan.

Kejeniusan dan kemampuan membaca kondisi kembali harus ditunjukkan Marc Klok saat melawan Yordania nanti.

3. Timnas Semakin Padu

Baca Juga: Profil Hans-Kristian Vittinghus, Tunggal Denmark yang Protes Hakim Garis Indonesia Masters Ngantuk

Di bawah asuhan Shin Tae-yong, permainan timnas Indonesia semakin padu dan berusaha sedikit mungkin melakukan kesalahan elementer.

Transisi dari menyerang ke bertahan atau sebaliknya juga diperlihatkan dengan sangat baik, salah satunya saat membungkam Kuwait.

Hanya tinggal menyempurnakan efektivitas memanfaatkan peluang, jika hal ini teratasi bukan tak mungkin kekuatan Indonesia semakin menyeramkan.

4. Tren Positif

Usai meraih kemenangan atas Kuwait, timnas Indonesia berada dalam tren positif dan hal ini tentu menambah kepercayaan diri para pemain melawan Yordania nanti.

Tren positif diharapkan berlanjut saat melakoni laga kedua fase Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 dengan kemenangan.

5. Strategi Jitu Shin Tae-yong

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong tahu cara membawa timnya untuk memetik kemenangan dan superior di setiap pertandingan.

Meski belum beruntung di Piala AFF 2020 dan SEA Games 2021, Kualifikasi Piala Asia 2023 bisa jadi awal pembuktian kualitas Shin Tae-yong.

(Kontributor: Eko Isdiyanto)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak