Punya Pengaruh Besar, Ini 7 Pemain Muda yang Wajib Dimainkan Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Asia 2023

Timnas Indonesia berkekuatan pemain muda di Kualifikasi Piala Asia 2023.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Selasa, 31 Mei 2022 | 16:00 WIB
Pesepak bola Timnas Indonesia Egy Maulana Vikri (kiri) bersama rekan setimnya melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Myanmar dalam laga lanjutan Grup A Sepak Bola SEA Games 2021 Vietnam di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Vietnam, Minggu (15/5/2022). Indonesia menang atas Myanmar dengan skor 3-1 dan memastikan Indonesia lolos ke semifinal. ANTARA FOTO/Zabur Karuru/YU/pri.

Pesepak bola Timnas Indonesia Egy Maulana Vikri (kiri) bersama rekan setimnya melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Myanmar dalam laga lanjutan Grup A Sepak Bola SEA Games 2021 Vietnam di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Vietnam, Minggu (15/5/2022). Indonesia menang atas Myanmar dengan skor 3-1 dan memastikan Indonesia lolos ke semifinal. ANTARA FOTO/Zabur Karuru/YU/pri.

Bolatimes.com - Jelang melakoni kualifikasi Piala Asia 2023, Timnas Indonesia memiliki setidaknya tujuh pemain muda yang dinilai wajib untuk dimainkan di fase ini.

Timnas Indonesia tergabung dalam Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 bersama Kuwait selaku tuan rumah, Yordania dan Nepal.

Ajang ini membutuhkan kesolidan yang kuat dari setiap pemain, dan Shin Tae-yong diharapkan mampu menemukan hal tersebut.

Baca Juga: Prediksi Line Up Timnas Indonesia vs Bangladesh, Stafano Lilipaly Starter?

Termasuk dalam pemilihan pemain, setidaknya ada tujuh pemain muda dari timnas kelompok umur yang dinilai wajib dimainkan karena dinilai memiliki pengaruh besar.

Siapa saja para pemain tersebut? berikut tujuh pemain muda yang wajib bermain di Kualifikasi Piala Asia 2023.

1. Witan Sulaeman

Baca Juga: Manchester United Siapkan Gaji Fantatis untuk Frenkie de Jong, Kalahkan Pemain Lain

Pesepak bola Timnas Indonesia Witan Sulaeman berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Timor Leste dalam laga lanjutan Grup A Sepak Bola SEA Games 2021 Vietnam di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Vietnam, Selasa (10/5/2022). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/rwa.
Pesepak bola Timnas Indonesia Witan Sulaeman berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Timor Leste dalam laga lanjutan Grup A Sepak Bola SEA Games 2021 Vietnam di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Vietnam, Selasa (10/5/2022). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/rwa.

Nama pertama yang harus dimainkan Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Asia 2023 adalah Witan Sulaeman, meski usianya masih 20 tahun kontribusi untuk timnas luar biasa.

Witan bahkan menjadi salah satu pemain kunci timnas Indonesia melangkah ke final Piala AFF 2020, meski belum berhasil memberi gelar.

2. Egy Maulana Vikri

Baca Juga: 3 Alasan Timnas Indonesia Bakal Mudah Tumbangkan Bangladesh di FIFA Matchday

Di mana ada Witan, di situ ada Egy Maulana Vikri menjadi komposisi duet terbaik untuk lini penyerangan dari masing-masing pos sayap.

Shin Tae-yong tentu sudah memahami benar kekuatan Egy, kapan dia harus masuk dan menjadi penentu kemenangan tim.

3. Asnawi Mangkualam

Baca Juga: Punya Pelatih Baru, Timnas Vietnam U-23 Disindir Bakal Tiru Taktik Shin Tae-yong

Asnawi Mangkualam dalam sesi latihan bersama Timnas Indonesia U-23 di Vietnam. (Dok. PSSI)
Asnawi Mangkualam dalam sesi latihan bersama Timnas Indonesia U-23 di Vietnam. (Dok. PSSI)

Kemampuan Asnawi dalam bermain membuat Shin Tae-yong merekomendasikan dirinya ke klub Korea Selatan, Ansan Greeners.

Tentu sang pemain bakal menjadi andalan Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023 sebagai andalan di lini pertahanan tim.

4. Saddil Ramdani

Semenjak namanya meroket bersama Persela Lamongan, Saddil pun menjelma sebagai pemain langganan timnas Indonesia, termasuk di era Shin Tae-yong.

Tak butuh banyak alasan untuk memainkan Saddil, jika kondisinya memang fit dan berniat memberi yang terbaik untuk negara.

5. Alfeandra Dewangga

Pemain Timnas Indonesia, Alfeandra Dewangga, sumbangkan assist keren. (Instagram/alfeandradewangga)
Pemain Timnas Indonesia, Alfeandra Dewangga, sumbangkan assist keren. (Instagram/alfeandradewangga)

Kualitas bertahan yang dimiliki tak diragukan lagi, Alfeandra Dewangga juga pintar dalam mmebantu penyerangan dan bahkan kerap melesakkan tembakan keras.

Bukan tak mungkin Aleandra dipanggil Shin Tae-yong untuk berlaha di kualifikasi Piala Asia, kualitasnya dibutuhkan tim.

6. Syahrian Abimanyu

Penampilannya di SEA Games 2021 mengagumkan, Syahrian Abimanyu dinilai memiliki akurasi umpan yang luar biasa.

Pengalaman internasional sang pemain tentu dibutuhkan Shin Tae-yong saat menjalani kualifikasi Piala Asia 2023.

7. Elkan Baggott

Bek Timnas Indonesia keturunan Inggris, Elkan Baggott. (Dok. PSSI)
Bek Timnas Indonesia keturunan Inggris, Elkan Baggott. (Dok. PSSI)

Pemain Liga Inggris ini tentu masuk dalam skuat Shin Tae-yong berlaga di Kualifikasi Piala Asia 2023, kualitas Elkan sudah terbukti.

Sederet pengalaman berharga Elkan dibutuhkan timnas Indonesia di kualifikasi mendatang, kekuatan utama pertahanan timnas.

(Kontributor: Eko Isdiyanto)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Ultras Garuda peringatkan Patrick Kluivert

bolaindonesia | 18:25 WIB

Shin Tae-yong menitip pesan untuk Nova Arianto

bolaindonesia | 11:03 WIB

Inilah deretan komentar legendaris Shin Tae-yong selama lima tahun melatih Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:56 WIB

Mitchel Bakker bermain di Lille yang berkompetisi di Liga Champions

bolaindonesia | 11:22 WIB

Impian terbesar seluruh pecinta sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 12:35 WIB

Marselino Ferdinan meminta maaf dan tidak ingin menyalahkan siapapun

bolaindonesia | 22:24 WIB

Malaysia resmi menunjuk Peter Cklamovski sebagai pelatih baru

bolaindonesia | 20:44 WIB

Jika menang, maka Timnas Indonesia akan lolos ke semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 23:30 WIB

Kelakuan pemain Myanmar bikin petinggi PSSI geram

bolaindonesia | 14:15 WIB

Timnas Indonesia memainkan delapan pemain debutan saat mengalahkan Myanmar

bolaindonesia | 16:02 WIB

"Sold out! Alhamdulillah tiket untuk pertandingan kandang Indonesia melawan Laos dan Filipina di ASEAN Championships 2024 sudah terjual habis,"

bolaindonesia | 16:02 WIB

Apakah skuat muda Timnas Indonesia mampu mengalahkan Myanmar?

bolaindonesia | 15:58 WIB

Satoru Mochizuki ikut menyanyikan lagu Indonesia Raya

bolaindonesia | 18:39 WIB

Menurut Mochizuki, final Piala AFF Putri 2024 bukan pertandingan mudah.

bolaindonesia | 12:13 WIB

Skuad asuhan Bojan Hodak mengakhiri turnamen sebagai juru kunci dan hanya meraih lima poin dari enam laga.

bolaindonesia | 23:23 WIB

Di Kejuaraan ASEAN 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.

bolaindonesia | 17:57 WIB

Arkhan Kaka membalas cibiran netizen dengan kontribusi gol

bolaindonesia | 15:02 WIB

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB
Tampilkan lebih banyak