Skuad Timnas Indonesia U-23 Divaksin Booster Jelang Piala AFF U-23 2022

Nantinya, kegiatan itu juga dilakukan kepada Timnas Indonesia U-19 dan timnas senior.

Sabtu, 05 Februari 2022 | 17:00 WIB
Latihan perdana Timnas Indonesia U-23 jelang Piala AFF U-23 2022. (dok. PSSI)

Latihan perdana Timnas Indonesia U-23 jelang Piala AFF U-23 2022. (dok. PSSI)

Bolatimes.com - Penggawa Timnas Indonesia beserta pelatih Shin Tae-yong mendapat suntik vaksin booster sebelum berangkat ke Kamboja untuk Piala AFF U-23 2022.

Tak hanya Shin Tae-yong, seluruh staf pelatih Timnas Indonesia juga mendapatkan vaksin Covid-19 dosis ketiga tersebut.

Kegiatan tersebut dilakukan di sela training camp (TC) Timnas Indonesia U-23 yang berlangsung di Bali pada 4-9 Februari mendatang, Sabtu (5/2/2022). 

Baca Juga: Jadi Bintang Golf, Paige Spiranac Beberkan Momen Hina saat Kencan Pertama

Nantinya, hal yang sama juga akan dilakukan kepada Timnas Indonesia U-19 dan timnas senior saat melakukan pemusatan latihan di kemudian hari.

"Ini bentuk perhatian PSSI kepada semua pemain di semua level umur. Saat ini baru timnas U-23 karena mereka akan bermain di Piala AFF U-23 di Kamboja," kata Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan dalam rilisnya, Sabtu (5/2/2022).

Iriawan mengucapkan terima kasih kepada pemerintah terutama Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Koordinator PPKM Jawa-Bali dan luar pulau Jawa dan Bali, Satgas Covid-19, BNPB, Kementerian BUMN, dan Kepolisian.

Baca Juga: Jadwal Bola Malam Ini: Inter vs AC Milan, Man City vs Fulham

Iriawan menjelaskan selama ini mereka telah banyak membantu PSSI dalam pelaksanaan BRI Liga 1, Liga 2, Liga 3, dan kegiataan pemusatan latihan tim nasional Indonesia, termasuk juga kegiatan vaksinasi ini.

Sementara itu, Timnas Indonesia U-23 sudah memulai latihan sejak 4 Februari, kemarin. Belum ada latihan berat yang dilakukan Pratama Arhan dan kawan-kawan karena fokus pada pemulihan.

Adapun kejuaraan Piala AFF U-23 akan digelar di Kamboja pada 14-26 Januari 2022 mendatang.

Baca Juga: Ronaldo Kwateh akan Bela MU Sebelum Perkuat Timnas Indonesia U-23

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak