2 Kelebihan Thailand Diklaim Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia di Piala AFF

Timnas Indonesia patut mewaspadai Thailand.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Rabu, 29 Desember 2021 | 11:15 WIB
Pemain Timnas Thailand, Chanathip Songkrasin merayakan gol di Piala AFF 2020. (dok.AFF Suzuki Cup)

Pemain Timnas Thailand, Chanathip Songkrasin merayakan gol di Piala AFF 2020. (dok.AFF Suzuki Cup)

Bolatimes.com - Pertandingan Timnas Indonesia kontra Thailand di final Piala AFF 2020 diprediksi bakal berlangsung alot. Kelebihan Thailand patut diwaspadai Timnas Indonesia.

Ini memang bukan kali pertama Timnas Indonesia bersua Thailand di babak final Piala AFF. Sejauh ini. didominasi catatan buruk bagi Skuad Garuda.

Tercatat Timnas Indonesia tiga kali dibungka skuad Gajah Perang di Piala AFF yakni tahun 2000, 2002 dan 2016. Secara statistik, Thailand pun lebih unggul.

Baca Juga: Ada Torres, Ini 3 Rekrutan Terburuk Liga Inggris di Bursa Transfer Januari

Meski tak menutup kemungkinan, mampu mencatat sejarah baru, Timnas Indonesia diklaim perlu mewaspadai kekuatan sang rival.

Media Vietnam, Soha.vn menerangkan setidaknya ada dua kekuatan Timnas Thailand yang paling menonjol dan berpotensi menjebol benteng pertahanan lawan.

Pertama yakni Thailand tak memainkan serangan "hit your head on the stone" dengan bola menggantung cukup jauh dari lawan. Taktik ini disebut sama seperti yang diterapkan pelatih Vietnam, Park Hang-seo.

Baca Juga: Jadwal Final Piala AFF 2020 Indonesia vs Thailand Malam Ini, Live RCTI

Sementara Vietnam yang semula dijagokan sebagai tim kuat, justru dipecundangi Thailand saat babak semifinal Piala AFF 2020 dengan skor 0-2 hingga gagal ke final.

Adapun kelebihan Timnas Thailand yang selanjutnya yakni keberadaan Chanathip Songkrasin. Kapten Thailand tersebut diketahui memiliki gaya permainan impresif.

Chanathip disebut tak hanya mampu memegang kendali pertandingan tapi juga lihai memberikan assist kepada bomber Thailand lain seperti Teerasil Dangda dan Supachok.

Baca Juga: Final Piala AFF: Polking Waspadai Taktik 'Bunglon' Shin Tae-yong

Berkarier di Liga Jepang, membuat Chanathip memiliki bekal mumpuni sebagai striker dengan teknik jempolan. Ia menjadi bintang sepak bola Thailand yag paling cemerlang usai mencetak brace ke gawang Vietnam.

"Saatnya menunggu Chanathip membuat Indonesia takluk langsung di leg pertama, menciptakan kembali rasa sakit Vietnam," tulis Soha.

Adapun laga Timnas Indonesia vs Thailand di final Piala AFF 2020 akan digelar dalam dua leg, Rabu (29/12/2021) dan Sabtu (1/1/2022) malam WIB.

Baca Juga: Gabung Persija, Ahmad Bustomi Bertekad Buktikan kalau Belum Habis

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Ultras Garuda peringatkan Patrick Kluivert

bolaindonesia | 18:25 WIB

Shin Tae-yong menitip pesan untuk Nova Arianto

bolaindonesia | 11:03 WIB

Inilah deretan komentar legendaris Shin Tae-yong selama lima tahun melatih Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:56 WIB

Mitchel Bakker bermain di Lille yang berkompetisi di Liga Champions

bolaindonesia | 11:22 WIB

Impian terbesar seluruh pecinta sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 12:35 WIB

Marselino Ferdinan meminta maaf dan tidak ingin menyalahkan siapapun

bolaindonesia | 22:24 WIB

Malaysia resmi menunjuk Peter Cklamovski sebagai pelatih baru

bolaindonesia | 20:44 WIB

Jika menang, maka Timnas Indonesia akan lolos ke semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 23:30 WIB

Kelakuan pemain Myanmar bikin petinggi PSSI geram

bolaindonesia | 14:15 WIB

Timnas Indonesia memainkan delapan pemain debutan saat mengalahkan Myanmar

bolaindonesia | 16:02 WIB

"Sold out! Alhamdulillah tiket untuk pertandingan kandang Indonesia melawan Laos dan Filipina di ASEAN Championships 2024 sudah terjual habis,"

bolaindonesia | 16:02 WIB

Apakah skuat muda Timnas Indonesia mampu mengalahkan Myanmar?

bolaindonesia | 15:58 WIB

Satoru Mochizuki ikut menyanyikan lagu Indonesia Raya

bolaindonesia | 18:39 WIB

Menurut Mochizuki, final Piala AFF Putri 2024 bukan pertandingan mudah.

bolaindonesia | 12:13 WIB

Skuad asuhan Bojan Hodak mengakhiri turnamen sebagai juru kunci dan hanya meraih lima poin dari enam laga.

bolaindonesia | 23:23 WIB

Di Kejuaraan ASEAN 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.

bolaindonesia | 17:57 WIB

Arkhan Kaka membalas cibiran netizen dengan kontribusi gol

bolaindonesia | 15:02 WIB

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB
Tampilkan lebih banyak