Viral Kitman Timnas Indonesia Bertugas sambil Bersholawat, Bikin Salut

Ia bersholawat di ruang ganti yang disebutnya sebagai ruangan pahlawan lapangan hijau.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Senin, 27 Desember 2021 | 19:59 WIB
Kitman Timnas Indonesia lantunkan sholawat badar. (Twitter/@hasamughni)

Kitman Timnas Indonesia lantunkan sholawat badar. (Twitter/@hasamughni)

Bolatimes.com - Serba-serbi Timnas Indonesia menarik perhatian jelang partai final Piala AFF 2020. Salah satunya aksi diduga kitman Timnas Indonesia bersholawat saat menjalankan tugas.

Video kitman tersebut viral di media sosial setelah dipublikasikan oleh pemilik akun Hasan Mughni di Twitter, Minggu (26/12/2021).

Dalam video tersebut, Hasan Munghni tampak berada di ruang ganti Skuad Garuda. Ia yang mengenakan baju hijau nampak mengempel ruangan yang sepi tersebut.

Baca Juga: Profil Theerathon Bunmathan, Bintang Thailand Absen di Final Piala AFF 2020

Menariknya, sambil membersihkan ruangan, Hassan Mughni melantunkan sholawat badar. Ia bersholawat di ruang ganti yang disebutnya sebagai ruangan pahlawan lapangan hijau.

Bersholawat di tengah tugas dilakukannya, ketika bubaran turun minum laga Timnas Indonesia vs Singapura di babak semifinal Piala AFF 2020.

Para pemain sudah kembali ke lapangan, dan Hassan Mughni membersihkan ruang ganti Skuad Garuda agar nyaman digunakan kembali.

Baca Juga: 4 Resep Shin Tae-yong Sukses Antar Timnas Indonesia ke Final Piala AFF 2020

Kitman Timnas Indonesia lantunkan sholawat badar. (Twitter/@hasamughni)
Kitman Timnas Indonesia lantunkan sholawat badar. (Twitter/@hasamughni)

Ia lalu mengunggah momen dirinya di ruang ganti sembari mencolek akun Twitter NU Garis Lucu.

"Bib NUgaris lucu, aku boleh sholawatan sambil ngepel ga, ini ruang ganti para pejuang lapangan hijau saat babak pertama selesai," tulisnya.

Seketika, unggahan pria itu mengundang perhatian pengguna Twitter yang juga penggemar Timnas Indonesia. Banyak komentar positif yang dituliskan.

Baca Juga: Disorot Remehkan Timnas Indonesia, Presenter Ardes Goenawan Klarifikasi

"Terima kasih mas, dengan sholawat Timnas pasti juara," kata @aje**8.

"Berkah sholawat Timnas menang mas," tulis @kind***.

"Tolong naikkan gajinya PSSI," sahut @Kasi***.

Baca Juga: Anthony Martial Ngebet Tinggalkan Manchester United, Ralf Rangnick Kalem

Sebelumnya, viral ruang ganti Timnas Indonesia yang ditinggal dalam keadaan bersih dan rapi usai tanding melawan Malaysia di babak fase grup B Piala AFF 2020.

Usut punya usut, para kitman dan masseur (terapis olahraga) sengaja membersihkan ruang ganti setelah pertandingan di Stadion Nasional saat itu. Tindakan ini dilakukan selama helatan Piala AFF dan poin positif.

Terlepas dari semuanya, Timnas Indonesia akan melakoni partai final Piala AFF 2020 melawan Thailand. Laga akan digelar pada Rabu (29/12/2021) dan Sabtu (1/1/2021).

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak