Jelang Hadapi Taiwan, 3 Asisten Baru Shin Tae-yong Tiba di Thailand

Timnas Indonesia akan bersua Taiwan pada Senin (4/10/2021)

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Selasa, 05 Oktober 2021 | 14:37 WIB
Tiga asisten baru Timnas Indonesia sudah bergabung dengan skuat Garuda di Thailand. (Dok. PSSI)

Tiga asisten baru Timnas Indonesia sudah bergabung dengan skuat Garuda di Thailand. (Dok. PSSI)

Bolatimes.com - Tiga asisten Shin Tae-yong, Kim Bong-soo, Shin Sang-gyu, dan Dzenan Radoncic, sudah tiba di Thailand untuk membantu Timnas Indonesia menjelang menghadapi Taiwan pada Senin (4/10/2021).

Mereka langsung mendampingi Shin Tae-yong dalam memberikan materi latihan bagi Evan Dimas dan kawan-kawan yang tengah menjalani training camp (TC) di Chang Training Ground.

Ketiga asisten pelatih itu didatangkan untuk menggantikan peran Kim Hae-won, Lee Jae-hong dan Kim Won-jae, yang memutuskan mundur dari jabatannya.

Baca Juga: Gisella Anastasia Bagikan Tips Olahraga Peninggi Badan, Netizen Susah Fokus

Ketiganya, diharapkan bisa menambah energi positif bagi Tmnas Indonesia jelang melawan Taiwan dalam laga playoff kualifikasi Piala Asia 2023 pada 7 dan 11 Oktober 2021.

"Kehadiran mereka tentu membantu saya untuk laga melawan Taiwan. Meski begitu, mereka juga butuh adaptasi untuk melihat kelebihan dan kekurangan setiap pemain di timnas Indonesia," kata Shin Tae-yong dalam rilis PSSI.

Kim Bong-soo berposisi sebagai pelatih kiper, sedangkan Shin Sang-gyu adalah pelatih fisik, dan Dzenan Radoncic asisten pelatih teknik.

Baca Juga: Dicoret Timnas karena Sakit, Johan Alfarizi Malah Bela Arema FC di Liga 1

Dzenan Radoncic, asisten pelatih teknik Timnas Indonesia (dok. PSSI).
Dzenan Radoncic, asisten pelatih teknik Timnas Indonesia (dok. PSSI).

Adapun Dzenan Radoncic mengaku senang dapat membantu Shin Tae-yong melatih timnas Indonesia. Ia melihat pemain Indonesia mempunyai potensi besar untuk berkembang.

Dzenan sendiri bukan sosok asing bagi Shin Tae-yong. Dia pernah menjadi anak latih juru taktik asal Korea Selatan itu di Seongnam Ilhwa Chunma pada medio 2009-2012.

Kala itu, kerjasama Shin Tae-yong dan Dzenan selaku pelatih dan pemain menghasilkan kesuksesan yakni trofi Liga Champions Asia 2010 dan Piala FA Korea 2011.

Baca Juga: Kisah Dzenan Radoncic yang Bisa Menikah karena Restu Shin Tae-yong

"Sebelumnya saya ingin mengucapkan terima kasih kepada PSSI dan pelatih Shin Tae-yong yang memberikan kepercayaan kepada saya menjadi asisten pelatih timnas Indonesia," ujar Dzenan.

"Dengan pengalaman yang saya punya, saya siap memberikan ilmu untuk pemain timnas Indonesia," kata sosok asal Montenegro tersebut. 

(Suara.com)

Baca Juga: Hebat, Pemain Persija Raih Medali Emas PON Papua 2021 Cabor Muaythai

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak