Lengkap! Jadwal Pertandingan Liga 1 2021 Pekan Ini

PT LIB menerangkan lanjuta pekan pertama Liga 1 2021/2022 akan dimulai pada 3-5 September 2021.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Senin, 30 Agustus 2021 | 18:00 WIB
Aksi Makan Konate saat Persebaya Surabaya melawan Persipura Jayapura pada laga pekan ketiga Liga 1 2020. (Dok. Persebaya)

Aksi Makan Konate saat Persebaya Surabaya melawan Persipura Jayapura pada laga pekan ketiga Liga 1 2020. (Dok. Persebaya)

Bolatimes.com - Berikut rencana jadwal pertandingan Liga 1 2021/2022 untuk pekan ini. Sebanyak enam tim dijadwalkan berlaga di awal September 2021.

Informasi mengenai jadwal tersebut telah sempat beredar di media sosial dan telah dipastikan oleh PT Liga Indonesia Baru (LIB).

Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita menerangkan lanjutan pekan pertama Liga 1 2021/2022 akan dimulai pada 3-5 September mendatang. Kendati, jadwal yang beredar luas itu belum menyertakan venue pertandingan.

Baca Juga: Bawa AS Roma Pesta Gol, Jose Mourinho Masih Punya PR Besar

"Rencananya untuk jadwal memang seperti itu," kata Akhmad Hadian Lukita saat dikonfirmasi Suara.com, Senin (30/8/2021).

Sejumlah tim yang belum bertanding di pekan pertama seperti Persija Jakarta, Arema FC, Persib Bandung, dan Persebaya Surabaya akan turun bertanding.

Namun, Akhmad Hadian Lukita mengaku ada peluang perubahan jadwal mengingat PT LIB masih menunggu evaluasi dari pemerintah terkait tiga laga pekan pertama yang sudah berjalan.

Baca Juga: Kabar Mbappe Merapat ke Real Madrid, Dibantah Tegas Pelatih PSG

Mengingat pemerintah masih mengevaluasi jaannya pertandingan laga awal Liga 1 2021 dan PT LIB masih menunggu hasilnya.

Berikut rencana jadwal sisa laga pekan pertama Liga 1 2021/2022

  • 3 September 2021
    Tira Persikabo vs Madura United, 15.15 WIB
  • 4 September 2021
    PSIS Semarang vs Persela Lamongan, 15.15 WIB
    Borneo FC vs Persebaya Surabaya, 18.15 WIB
    Persib Bandung vs Barito Putera, 20.30 WIB
  • 5 September 2021
    PSM Makassar vs Arema FC, 18.15 WIB
    PSS Sleman vs Persija Jakarta, 20.30 WIB

Adapun tiga pertandingan pekan pertama yang sudah bergulir yakni Bali United vs Persik Kediri, Jumat (27/8/2021), lalu Persipura Jayapura kontra Persita Tangerang, Sabtu (28/8/2021), kemudian Bhayangkara FC melawan Persiraja Banda Aceh, Minggu (29/8/2021).

Baca Juga: Daftar 36 Pemain untuk TC Timnas Piala Dunia U-20 Pekan Ini

(Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Ultras Garuda peringatkan Patrick Kluivert

bolaindonesia | 18:25 WIB

Shin Tae-yong menitip pesan untuk Nova Arianto

bolaindonesia | 11:03 WIB

Inilah deretan komentar legendaris Shin Tae-yong selama lima tahun melatih Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:56 WIB

Mitchel Bakker bermain di Lille yang berkompetisi di Liga Champions

bolaindonesia | 11:22 WIB

Impian terbesar seluruh pecinta sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 12:35 WIB

Marselino Ferdinan meminta maaf dan tidak ingin menyalahkan siapapun

bolaindonesia | 22:24 WIB

Malaysia resmi menunjuk Peter Cklamovski sebagai pelatih baru

bolaindonesia | 20:44 WIB

Jika menang, maka Timnas Indonesia akan lolos ke semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 23:30 WIB

Kelakuan pemain Myanmar bikin petinggi PSSI geram

bolaindonesia | 14:15 WIB

Timnas Indonesia memainkan delapan pemain debutan saat mengalahkan Myanmar

bolaindonesia | 16:02 WIB

"Sold out! Alhamdulillah tiket untuk pertandingan kandang Indonesia melawan Laos dan Filipina di ASEAN Championships 2024 sudah terjual habis,"

bolaindonesia | 16:02 WIB

Apakah skuat muda Timnas Indonesia mampu mengalahkan Myanmar?

bolaindonesia | 15:58 WIB

Satoru Mochizuki ikut menyanyikan lagu Indonesia Raya

bolaindonesia | 18:39 WIB

Menurut Mochizuki, final Piala AFF Putri 2024 bukan pertandingan mudah.

bolaindonesia | 12:13 WIB

Skuad asuhan Bojan Hodak mengakhiri turnamen sebagai juru kunci dan hanya meraih lima poin dari enam laga.

bolaindonesia | 23:23 WIB

Di Kejuaraan ASEAN 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.

bolaindonesia | 17:57 WIB

Arkhan Kaka membalas cibiran netizen dengan kontribusi gol

bolaindonesia | 15:02 WIB

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB
Tampilkan lebih banyak