Atta Halilintar Sedang Berduka, Istrinya Keguguran

Di tengah rumor bakal membeli saham PSPS Riau, Atta Halilintar mendapat musibah

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Selasa, 18 Mei 2021 | 19:09 WIB
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah [Instagram/@aurelie.hermansyah]

Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah [Instagram/@aurelie.hermansyah]

Bolatimes.com - Atta Halilintar sedang berduka. Di tengah rumor bakal membeli saham klub Liga 2 2021, PSPS Riau, dia justru kehilangan calon bayinya. Ya, Aurel Hermansyah keguguran.

Aurel membagikan kabar duka di Instagramnya. Mengunggah foto hasil USG, istri Atta Halilintar itu mengisyaratkan bahwa sudah keguguran.

"Innalillahi wa innailaihi rojiun. Selamat jalan anakku sayang. Doain mama dan papa dari surga ya," tulis Aurel Hermansyah sebagai caption pada Selasa (18/5/2021).

Baca Juga: Dedikasi! Pergelangan Tangan Cedera, Anya Geraldine Tetap Ngegym

Tak banyak kata yang ditinggalkan Aurel Hermansyah untuk menjelaskan. Namun, unggahan Atta Halilintar seolah membenarkan kabar duka tersebut.

Atta Halilintar mengunggah foto yang sama dengan sang istri. Ia lantas berharap bisa bertemu anaknya kelak di surga.

"Sampai jumpa di surga anakku. Doain papa mama ya," kata Atta Halilintar sebagai keterangan foto.

Baca Juga: Setelah 3 Bulan, Maling yang Bobol Dua Bintang PSG Akhirnya Tertangkap

Unggahan Aurel Hermansyah [Instagram/@aurelie.hermansyah]
Unggahan Aurel Hermansyah [Instagram/@aurelie.hermansyah]

Unggahan itu pun banjir doa dari warganet dan rekan artis. Banyak yang menguatkan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar untuk tetap sabar dan tegar.

"Sabar ya Atta Aurel," komentar Audy Item dan Aviwkilla.

"Innalillahi. Sabar ya bro," timpal Rey Mbayang.

Baca Juga: Simak, Ini 7 Fakta Menarik Jelang Chelsea vs Leicester City

"Yang sabar ya sayang. Allah pasti gantikan. Tetap kuat," tambah @steviagnecya.

Sebelumnya Aurel Hermansyah sempat pendarahan karena kelelahan. Dia pun sampai beristirahat total dan membatalkan sejumlah pekerjaan.

Beberapa hari belakangan, tampak Aurel Hermansyah terbaring lesu di kasur dan dijenguk Krisdayanti dan Yuni Shara. Bahkan, ia pun tak kuat berdiri hingga harus dibantu kursi roda untuk kemana-mana.

Baca Juga: Putra David Beckham Pamer Foto Peluk Pacarnya, Warganet Salfok ke Perut

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Ultras Garuda peringatkan Patrick Kluivert

bolaindonesia | 18:25 WIB

Shin Tae-yong menitip pesan untuk Nova Arianto

bolaindonesia | 11:03 WIB

Inilah deretan komentar legendaris Shin Tae-yong selama lima tahun melatih Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:56 WIB

Mitchel Bakker bermain di Lille yang berkompetisi di Liga Champions

bolaindonesia | 11:22 WIB

Impian terbesar seluruh pecinta sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 12:35 WIB

Marselino Ferdinan meminta maaf dan tidak ingin menyalahkan siapapun

bolaindonesia | 22:24 WIB

Malaysia resmi menunjuk Peter Cklamovski sebagai pelatih baru

bolaindonesia | 20:44 WIB

Jika menang, maka Timnas Indonesia akan lolos ke semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 23:30 WIB

Kelakuan pemain Myanmar bikin petinggi PSSI geram

bolaindonesia | 14:15 WIB

Timnas Indonesia memainkan delapan pemain debutan saat mengalahkan Myanmar

bolaindonesia | 16:02 WIB

"Sold out! Alhamdulillah tiket untuk pertandingan kandang Indonesia melawan Laos dan Filipina di ASEAN Championships 2024 sudah terjual habis,"

bolaindonesia | 16:02 WIB

Apakah skuat muda Timnas Indonesia mampu mengalahkan Myanmar?

bolaindonesia | 15:58 WIB

Satoru Mochizuki ikut menyanyikan lagu Indonesia Raya

bolaindonesia | 18:39 WIB

Menurut Mochizuki, final Piala AFF Putri 2024 bukan pertandingan mudah.

bolaindonesia | 12:13 WIB

Skuad asuhan Bojan Hodak mengakhiri turnamen sebagai juru kunci dan hanya meraih lima poin dari enam laga.

bolaindonesia | 23:23 WIB

Di Kejuaraan ASEAN 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.

bolaindonesia | 17:57 WIB

Arkhan Kaka membalas cibiran netizen dengan kontribusi gol

bolaindonesia | 15:02 WIB

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB
Tampilkan lebih banyak