Video Banjir Tujuh Gol kala Bayer Leverkusen Sikat Dortmund

Bayer Leverkusen menang dengan skor 4-3 dari Dortmund.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Minggu, 09 Februari 2020 | 17:16 WIB
Pemain Borussia Dortmund saat menghalau serangan pemain Bayer Leverkusen. (INA FASSBENDER / AFP)

Pemain Borussia Dortmund saat menghalau serangan pemain Bayer Leverkusen. (INA FASSBENDER / AFP)

Bolatimes.com - Kemenangan Bayer Leverkusen atas Borussia Dortmund diwarnai drama tujuh gol. Lars Bender menjadi penentu kemenangan tim tuan rumah di Bay Arena pada pekan ke-21 Bundesliga Jerman, Minggu (9/2/2020) dini hari WIB .

Dalam laga yang berkesudahan 4-3 untuk kemenangan Leverkusen, sempat terjadi silih berbalas gol. Penyerang Leverkusen, Kevin Volland, membuka skor untuk kemudian dibalas sepasang gol dari Mats Hummels dan Emre Can.

Jelang babak pertama usai, Volland mencetak gol keduanya untuk membuat skor kembali imbang 2-2. Pada babak kedua Dortmund sempat kembali merestorasi keunggulan lewat aksi Raphael Guerreiro, namun Leon Bailey dan Lars Benders bangkit untuk membuat kedudukan berakhir 4-3.

Baca Juga: Unik, Begini Cara Kushedya Yudo Usir Rasa Grogi sebelum Pertandingan

Raihan tiga angka ini membuat Leverkusen merangkak satu strip ke posisi lima dengan 37 poin. Sementara bagi Dortmund (39 poin) membuat mereka gagal merebut posisi kedua dari RB Leipzig (41 poin), demikian catatan Liga Jerman.

Berikut video lengkap drama tujuh gol di laga Beyer Leverkusen vs Borussia Dortmund.

Baca Juga: Sempat Absen Lima Laga, Bale Akhirnya Masuk Daftar Skuat Real Madrid

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak