Empat Panser Anoa Dikerahkan, Begini Kondisi Terbaru GBT

Pengamanan ketat dilakukan jelang pertandingan leg pertama final Piala Presiden 2019.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Selasa, 09 April 2019 | 14:15 WIB
Empat Panser Anoa ini sudah terparkir di depan stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Selasa (9/4/2019). (Suara.com/Dimas Angga P)

Empat Panser Anoa ini sudah terparkir di depan stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Selasa (9/4/2019). (Suara.com/Dimas Angga P)

Bolatimes.com - Jalang duel klasik antara Persebaya Surabaya vs Arema FC pada leg pertama final Piala Presiden 2019, pasukan keamanan terlihat melakukan penjagaan ketat. Ribuan pasukan sudah berada di sekitar kompleks Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Selasa (9/4/2019) sore WIB.

Pasukan keamanan yang terdiri dari pohak Kepolisian, TNI, dan Satuan Polisi Pamong Praja bahkan sudah menaruh kendaraan militer. Nampak ada empat panser anoa yang sudah siap mengamankan jalannya pertandingan.

Selain itu, ada penambahan personil keamanan dari pihak Polrestabes Surabaya dan Polda Jatim. Sebelumnya Panitia Penyelenggara (Panpel) sudah menyediakan 2.200 personil dan sekarang sudah bertambah menjadi 3.500 personil Kepolisian.

Baca Juga: Gelandang FC Porto Sesumbar Bisa Hentikan Trio Liverpool

Melalui apel siangnya, Kapolrestabes Surabaya, Kombespol Rudi Setiawan, mengatakan aparat yang bertugas siap amankan pertandingan, dan menjaga suasana selalu kondusif.

"Ayo kita jaga pertandingan ini agar aman, dan sama-sama jogo Suroboyo agar tetap aman " kata Rudy di depan 3.500 pasukan.

Rudi menghimbau kepada aparat keamanan agar tetap menjaga situasi, karena di pertandingan final ini akan ada tamu-tamu penting, seperti Kapolda Jawa Timur Gubernur Jawa Timur, hingga kemungkinan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo.

Baca Juga: Preview Liga Champions: Sudah Pulih, Tottenham Wajib Waspadai Sergio Aguero

"Kemungkinan kita kedatangan pak Jokowi, karena malam nanti kabarnya ada kegiatan ke Surabaya. Tapi kita juga akan kedatangan pak Kapolda dan ibu Gubernur," pungkas Rudi, menutup apel kali ini.

Suara.com/Dimas Angga Perkasa

Baca Juga: Tiga Fakta yang Perlu Diketahui Jelang Duel Persebaya vs Arema FC

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak