Disingkirkan Borneo FC, PSS Sleman Tetap Sanjung Pemain

PSS Sleman kalah agregat 0-1 dari Borneo FC.

Kamis, 21 Februari 2019 | 07:42 WIB
Rangga Muslim (kiri) dan Asep Ardiansyah (kanan). (Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi).

Rangga Muslim (kiri) dan Asep Ardiansyah (kanan). (Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi).

Bolatimes.com - Perjalanan PSS Sleman dipastikan terhenti di babak 16 besar Piala Indonesia 2018/19. Hasil itu didapat setelah Super Elang Jawa hanya bermain imbang tanpa gol melawan Borneo FC pada leg kedua di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (20/2/2019) malam.

PSS Sleman sejatinya sudah bermain ngotot sejak menit awal pertandingan. Namun, ketatnya pertahanan Borneo FC membuat barisan lini serang yang digalang Kushedya Hari Yudo gigit jari.

Alhasil, PSS Sleman tersingkir dengan agregat 0-1 dari Borneo FC menyusul kekalahan pada leg pertama di Stadion Segiri, Samarinda, beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Ditahan Imbang, PSS Sleman Gagal ke Babak Delapan Besar Piala Indonesia

Meski demikian, pelatih fisik PSS Sleman, Asep Ardiansyah, tetap mengapresiasi kerja keras pemain. Ia melihat usaha Bagus Nirwanto dan kolega sudahlah maksimal.

Pelatih fisik PSS Sleman, Asep Ardiansyah. (Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi).
Pelatih fisik PSS Sleman, Asep Ardiansyah. (Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi).

"Kami apresiasi kerja keras semua pemain malam hari ini. Mereka sudah tampil maksimal, menunjukkan kemampuan terbaiknya, meski hasilnya belum memihak ke PSS. Kartu merah cepat pemain kami juga sangat berpengaruh terhadap penampilan tim," kata Asep Ardiansyah, setelah pertandingan.

Sementara itu, pelatih Borneo FC, Fabio Lopez, mengakui menyingkirkan PSS Sleman bukan pekerjaan yang mudah. Membutuhkan mental bertanding yang kuat sangat untuk bisa menahan imbang Super Elang Jawa di kandang.

Baca Juga: Usai Tahan Imbang Indonesia, Ong Kim Swee Puji Penampilan Anak Asuhnya

Pelatih Borneo FC, Fabio Lopez. (Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi).
Pelatih Borneo FC, Fabio Lopez. (Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi).

"Instruksi berjalan baik. Mental pemain saya acungi jempol," tandas Fabio Lopez.

Bagi Borneo FC, menahan imbang memperpanjang catatan impresif skuat Pesut Etam di bawah arahan Fabio Lopez. Bersama nakhoda asal Italia itu, Borneo FC belum tersentuh kekalahan dalam empat pertandingan.

Baca Juga: PSSI Akan Gelar KLB, Dua Sosok Ini Masuk Kandidat Calon Ketum PSSI

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak