Resmi Gabung Persebaya, Hansamu: Tim Impian Saya Sejak Kecil

Hansamu resmi didatangkan Persebaya Surabaya dari Barito Putera pada Rabu (16/1/2019).

Galih Priatmojo | Andiarsa Nata | BolaTimes.com
Rabu, 16 Januari 2019 | 21:00 WIB
Hansamu Yama Pranata menandatangani kontrak untuk Persebaya Surabaya (sumber: persebaya.id)

Hansamu Yama Pranata menandatangani kontrak untuk Persebaya Surabaya (sumber: persebaya.id)

Bolatimes.com - Hansamu Yama Pranata resmi bergabung dengan Persebaya Surabaya pada bursa transfer Liga 1 2019. Hansamu mengaku bergabung dengan Persabaya adalah adalah kado istimewa baginya karena tim yang berjuluk Green Force itu merupakan tim impiannya sejak kecil.

Hansamu resmi didatangkan Persebaya Surabaya dari Barito Putera pada Rabu (16/1/2019). Uniknya, penandatanganan kontrak pemain kelahiran Mojokerto itu bertepatan dengan ulang tahunnya yang ke-24.

Senyum bahagia pun langsung terlihat dari wajah Hansamu ketika manajemen Persabaya memberikan kejutan di hari ulang tahunnya tersebut. Hansamu mengaku bergabung dengan Persebaya menjadi kado istimewa baginya, ditambah lagi Green Force merupakan tim impiannya sejak kecil.

Baca Juga: Alvaro Morata dan Cesc Fabregas Ribut Hanya Gara-gara Telur

Hansamu Yama Pranata saat mendapat kejutan dari manejemen Persabaya di hari ualng tahunnya (sumber: persebaya.id)
Hansamu Yama Pranata saat mendapat kejutan dari manejemen Persabaya di hari ualng tahunnya (sumber: persebaya.id)

''Merupakan kado istimewa bagi saya bergabung dengan tim impian sejak kecil, Persebaya. Bisa dibilang salah satu mimpi saya terwujud hari ini. Mohon doanya untuk saya dan Persebaya kedepannya,'' kata Hansamu Yama dikutip dari persebaya.id.

Lebih lanjut, Hansamu Yama Pranata menambahkan siap memberikan kemampuan terbaiknya untuk Persebaya Surabaya di Liga 1 musim 2019. Apalagi dalam waktu dekat skuat Bajul Ijo akan melakoni pertandingan melawan Persinga Ngawi di babak 32 Besar Piala Indonesia.

''Yang pasti memberikan kemampuan terbaik dan maksimal bagi Persebaya. Di Liga 1 nanti, saya akan berusaha maksimal untuk membuat Persebaya lebih baik lagi dari musim kemarin. Saya akan langsung bergabung latihan pada Jumat lusa, sebab besok tidak ada sesi latihan,'' pungkas mantan kapten Timnas Indonesia itu.

Baca Juga: Terima Tawaran Jadi Komentator, Segini Bayaran Jose Mourinho Per Laga

Sementara dari pelatih Persebaya Surabaya, Djadjang Nurdjaman mengaku sudah bisa bernafas lega karena pemain yang diidam-idamkan akhirnya berlabuh ke Persebaya. Atas hal itu, pelatih yang akrab disapa Djanur itu pun mengucapkan terima kasih kepada Hansamu.

''Terima kasih kepada Yama yang mau bergabung bersama saya di Persebaya. Saya yakin lini belakang akan lebih solid,'' kata Djadjang Nurdjaman.

Hansamu Yama Pranata mendapat kontrak selama satu musim bersama Persebaya Surabaya atau hingga akhir kompetisi musim 2019.

Baca Juga: Barcelona Bantah Kabar Neymar Akan Kembali ke Camp Nou

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak