Jokowi Kenakan Jaket Baru Promosikan Asian Games

Ada yang lain dari penampilan Presiden Joko Widodo pagi ini di Istana Bogor. Presiden yang akrab disapa Jokowi tersebut mengenakan jaket hitam bergambar warna warni ketika menerima kunjungan perwakilan siswa-siswi berprestasi se-Indonesia.

Galih Priatmojo | BolaTimes.com
Kamis, 03 Mei 2018 | 14:33 WIB
Jokowi/Instagram

Jokowi/Instagram

Bolatimes.com - Ada yang lain dari penampilan Presiden Joko Widodo pagi ini di Istana Bogor. Presiden yang akrab disapa Jokowi tersebut mengenakan jaket hitam bergambar warna warni ketika menerima kunjungan perwakilan siswa-siswi berprestasi se-Indonesia. Kegitan kunjungan itu sendiri merupakan rangkaian kegiatan untuk memeringati Hari Pendidikan Nasional yang jatuh pada 2 Mei kemarin.

Jaket hitam yang belakangan diunggah pada akun instagram resmi Presiden tersebut ternyata merupakan bagian dari promosi jelang perhelatan akbar Asian Games yang akan digelar mulai 18 Agustus hingga 2 September 2018.

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Joko Widodo (@jokowi) pada

Dalam keterangan unggahannya, Jokowi mengajak agar seluruh masyarakat mendukung penyelenggaraan Asian Para Games dan Asian Games. Dukungan tersebut selain agar lancar juga Indonesia bisa jadi juara.

Sementara itu, Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi, memasang target Indonesia masuk 10 besar klasemen pada ajang multi event Asian Games 2018. Indonesia diharapkan bisa menyabet minimal 20 medali emas pada Asian Games 2018 mendatang. Target tersebut juga berdasarkan bahwa Indonesia sebagai tuan rumah.

Asian Games 2018 mendatang akan menggelar 40 cabang olahraga. Diperkirakan pula ada 16 cabang olahraga yang berpeluang untuk menyumbang medali emas di Asian Games 2018.

Cabor yang diharapkan untuk mencapai target Indonesia di Asian Games antara lain bulu tangkis, bela diri, dayung dan panjat tebing.

Pada ajang Asian Games 2014 lalu yang diadakan di Incheon, Korea Selatan, Indonesia harus puas berada di peringkat 17 dengan perolehan 4 medali emas, 5 medali perak dan 11 medali perunggu.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak