Aura Kasih Pose Berlatar Lautan, Netizen Auto Berkhayal

Aura Kasih tampil berbeda.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Minggu, 07 November 2021 | 14:25 WIB
Aura Kasih. (Suara.com)

Aura Kasih. (Suara.com)

Bolatimes.com - Aura Kasih kembali memajang potret yang membuat publik terkesima dan menyoroti body goals-nya. Aura Kasih foto berlatar pemandangan lautan.

Sudah bukan hal baru kalau penyanyi yang sempat dikabarkan dekat dengan pesepak bola Syamsir Alam itu dikenal memiliki paras menawan dan tubuh ideal.

Melalui akun Instagram pribadinya, Aura Kasih memperlihatkan foto dengan gaya sedikit berbeda. Kali ini, nuansanya bayangan.

Baca Juga: 13 Titik Penyekatan Jalan di Mandalika, Lokasi World Superbike 2021

Dalam foto yang diunggah baru-baru ini, ia tampak mengenakan dress dengan handuk masih di kepala. Diduga, saat itu, dirinya berada di sebuah tempat yang dekat dengan laut.

Aura Kasih berswafoto tanpa memperlihatkan sosok dan wajahnya dengan jelas. Dalam potret dibagikan, ia mengambil foto bayangan diri dari kaca.

Sebagai narasi, kalimat puitis kutipan lirik lagu Rhye berjudul 'Song For You' maknanya sebagai berikut.

Baca Juga: Hendra Setiawan Dijagokan Jadi Pelatih, Istri: Dia Belum Mau Pensiun

Potret Aura Kasih. (Instagram/@aurakasih)
Potret Aura Kasih. (Instagram/@aurakasih)

"Aku melihat air matamu jatuh dari keanggunanmu. Aku jatuh cinta. Aku melihat ketakutan itu ketika kamu menunjukkan ciuman itu kepadaku. Kita saling jatuh cinta --red,"

Kontan saja, foto Aura Kasih mengundang atensi para penggemarnya di Instagram. Tak sedikit yang dibuat berhalusinasi melihat foto pelantun lagu Mari Bercinta itu lewat beragam komentar.

"Hot momma," kata @oky_ran***.

Baca Juga: Perang Saudara di Final Hylo Open 2021, Minions Tak Anggap Remeh Leo/Daniel

"Kekasih dunia maya," sahut @amd***.

"Angkat aku menjadi tukang kebun dirumah tante," terang @zli***.

"Pacar dunia maya," kata @arief***.

Baca Juga: Daftar Juara Piala AFF, Belum Ada Timnas Indonesia

Sebelumnya, Aura Kasih mengaku sempat panik karena fotonya disimpan banyak orang sampai memilih untuk take down. Hal diungkapkannya ketika menjadi bintang tamu podcast Close the Door yang dipandu Deddy Corbuzier.

"Pernah kan aku ngeshare foto yang aku pengen lihatin suasananya atau apa. Mungkin di situ baju gue agak ketat, gue lihat insight yang ngesave emak 10 ribu emak. Terus yang dishare-share ke banyak orang terus ada komen. Terus gue take out," kata Aura Kasih santai.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

"Laba kotor Perseroan juga meningkat 30 persen yang mencapai Rp 22,22 miliar dibandingkan tahun lalu yang sebesar Rp 17,8 miliar."

arena | 10:56 WIB

Pebalap MotoGP dari tim Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo tak ingin mengendurkan semangatnya untuk balapan di MotoGP Spanyol akhir pekan ini.

arena | 18:49 WIB

Fabio Di Giannantonio dan Marco Bezzecchi mengaku optimistis, karena keduanya berhasil finis di daftar delapan besar pada balapan utama MotoGP Amerika dua pekan lalu.

arena | 15:15 WIB

Pebalap Monster Energy Yamaha, Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika Serikat 2024.

arena | 13:25 WIB

Pebalap Gresini Racing tersebut mengatakan, ingin meraih podium pertamanya di balapan yang berlangsung di Circuit of The Americas (COTA) Austin, Texas, pada akhir pekan ini.

arena | 12:30 WIB

Liberty Media membeli 86 persen saham MotoGP, dengan Dorna Sports mempertahankan 14 persen saham. Nilai perusahaan MotoGP ditaksir bernilai 4,2 miliar euro atau setara dengan Rp72 triliun.

arena | 20:51 WIB

Uji coba privat tim Monster Energy Yamaha bersama Fabio Quartararo dan Alex Rins itu dilakukan sebelum balapan seri ketiga MotoGP Amerika Serikat di Austin.

arena | 14:18 WIB

Pemilik kejuaraan balap mobil Formula 1, Liberty Media disebut siap untuk melakukan finalisasi pembelian, dan mengambil alih kejuaraan balap motor MotoGP, yang diprediksi mencapai angka 4 miliar dolar AS.

arena | 12:56 WIB

Dani Pedrosa merupakan juara dunia tiga kali, yang sebelumnya juga sempat turun sebagai wildcard untuk tim Red Bull KTM, dan finis di posisi keenam pada balapan Sprint, serta posisi ketujuh pada balapan utama GP Spanyol 2023.

arena | 12:37 WIB

Marco Bezzecchi dan Fabio Di Giannantonio tak segera berpuas diri usai sama-sama mencapai daftar 10 besar pada MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao akhir pekan lalu.

arena | 15:34 WIB

Duo pebalap Gresini Racing, Marc Marquez dan Alex menyatakan, siap mengalihkan fokus dan menatap balapan seri berikut di Sirkuit Austin, MotoGP Amerika Serikat pada 12-15 April 2024.

arena | 15:04 WIB

Pebalap Maverick Vinales mengakui, bahwa dirinya tidak terlalu mempersoalkan kegagalannya finis di MotoGP 2024 seri Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, pada Minggu (24/3/2024).

arena | 20:51 WIB

Pebalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia langsung menatap balapan MotoGP 2024 seri selanjutnya di Sirkuit Amerika pada 12-14 April mendatang.

arena | 19:37 WIB

Meskipun tidak meraih kemenangan dalam sprint MotoGP Portugal 2024, Francesco Bagnaia dari tim Ducati tetap kokoh di puncak klasemen sementara. Di hari kedua di Sirkuit Internasional Algarve, Portimao, dia bersaing dalam latihan bebas 2, kualifikasi

arena | 06:22 WIB

Marc Marquez mengakui, jika pebalap muda tim Red Bull GASGAS Tech3, Pedro Acosta menjadi satu di antara pesaing yang harus diwaspadai di MotoGP 2024.

arena | 13:01 WIB

Adapun jadwal siaran langsung MotoGP Portugal 2024, pada Sabtu (23/3/2024) akan memulai ajang Sprint Race pukul 22.00 WIB.

arena | 09:29 WIB

Pebalap Marco Bezzecchi berhasil menumbuhkan kepercayaan dirinya menjelang babak kualifikasi, balapan Sprint, dan balapan utama MotoGP Portugal, yang berlangsung di Sirkuit Algarve Portimao, akhir pekan ini.

arena | 09:04 WIB
Tampilkan lebih banyak