Start untuk Lari Jarak Pendek: Teknik Dasar dan Tata Caranya

Mengenal teknik dasar dab tata cara lari jarak pendek.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Jum'at, 15 Oktober 2021 | 07:00 WIB
Gaya sporty pelari marathon asal Thailand, Nahmfah. [@nahm.fah/Instagram]

Gaya sporty pelari marathon asal Thailand, Nahmfah. [@nahm.fah/Instagram]

Bolatimes.com - Mengenai start lari jarak pendek, terdapat sejumlah teknik dasar dan tata cara yang harus dipahami.

Sebab, teknik dasar dan tata cara dalam start lari jarak pendek ini akan ikut menentukan kecepatan lari seorang atlet.

Sebagai informasi, perlombaan lari jarak pendek biasanya menempuh jarak sepanjang 100 meter, 200 meter, hingga 400 meter.

Baca Juga: Siapkan Nama untuk Anak Kedua, Raffi Ahmad Malah Disemprot Mertua

Oleh karena itu, biasanya lari pendek juga disebut sebagai sprint. Dalam perlombaan lari jarak pendek, teknik start menjadi aspek yang penting.

Sebab, teknik ini meliputi kemampuan seorang pelari dalam hal reaksi, efisiensi gerak, kemampuan mempertahankan kecepatan lari, dan lain-lain.

Setidaknya, terdapat tiga macam start lari jarak pendek yang harus dikuasai seorang pelari atau sprinter.

Baca Juga: Atlet Selam Papua Berjaya di PON XX, Kompak Gunakan Bonus untuk Ibadah

Berikut Bolatimes.com menyajikan penjelasan mengenai teknik dasar dan tata cara start untuk lari jarak pendek.

Seperti dengan namanya, start merupakan fase pertama dalam sebuah gerakan lari. Fase ini adalah titik permulaan yang akan menentukan keberhasilan seorang pelari.

Sebab, titik tolak seorang pelari sebelum melakukan gerakan lari bermula pada start, yakni ketika aba-aba lari dimulai.

Baca Juga: Shin Tae-yong Bagikan Potretnya Bareng Asnawi, Netizen: Ayah dan Anak

Start Pendek

Start pendek merupakan jenis awalan yang diawali dengan berdiri tegak dengan kedua kaki merapat. Kemudian, kedua tangan diletakkan di samping badan.

Biasanya, start pendek dilakukan seorang pelari apabila mereka memiliki kaki yang pendek alias tidak begitu panjang. Tata cara dalam melakukan start pendek adalah sebagai berikut.

Baca Juga: FK Senica Pamer Kehebatan Egy di Timnas, Netizen: Bismillah Tim Inti

- Saat mengambil ancang-ancang, letakkan kaki kiri di depan dan lutut kaki kanan diletakkan di sebelah kaki kiri sekitar satu kepal.

- Kemudian, kedua tangan diposisikan di belakang garis start, dengan jari-jari yang rapat dan ibu jari terbuka.

- Luruskan kedua lengan dan fokus pandangan ke depan. Lalu angkat pinggul hingga posisinya lebih tinggi daripada pundak.

-Kedua tangan juga harus diletakkan di belakang garis start dengan jari-jari yang rapat serta ibu jari terbuka hingga membentuk huruf V.

Start Menengah

Selanjutnya, start menengah sebetulnya juga tak jauh berbeda dengan start pendek. Biasanya, start lari menengah dipilih oleh pelari yang memiliki kaki agak panjang. 

Selanjutnya, tata cara dalam melakukan start menengah adalah sebagai berikut.

- Saat mengambil ancang-ancang, letakkan kaki kiri di posisi depan dan ditekuk. Lalu, letakkan lutut kaki kanan di sebelah tumit kaki kiri dan jaraknya sekitar satu kepal.

- Setelah itu, letakkan kedua tangan di belakang garis start dengan ibu jari terpisah dan empat jari lainnya dirapatkan hingga membentuk huruf V.

Start Panjang

Saat melakukan start panjang, letak ujung kaki belakang harus segaris dengan tumit kaki depan. 

Biasanya, start panjang dilakukan oleh pelari yang memiliki postur tubuh tinggi atau kaki yang panjang. Sedangkan tata cara dalam melakukan start panjang adalah sebagai berikut.

- Saat mengambil ancang-ancang, letakkan lutut kaki belakang berada di samping tumit kaki depan.

- Kemudian, kaki kiri harus diletakkan di depan dengan posisi yang jinjit.

- Posisi lutut kaki kanan pada bagian belakang kaki kiri dan jaraknya harus sekitar satu kepal.

- Posisi kedua tangan harus diletakkan di belakang garis start dengan jari-jari yang rapat dan ibu jari terbuka hingga membentuk huruf V.

Kontributor: Muh Adif Setyawan
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

"Laba kotor Perseroan juga meningkat 30 persen yang mencapai Rp 22,22 miliar dibandingkan tahun lalu yang sebesar Rp 17,8 miliar."

arena | 10:56 WIB

Pebalap MotoGP dari tim Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo tak ingin mengendurkan semangatnya untuk balapan di MotoGP Spanyol akhir pekan ini.

arena | 18:49 WIB

Fabio Di Giannantonio dan Marco Bezzecchi mengaku optimistis, karena keduanya berhasil finis di daftar delapan besar pada balapan utama MotoGP Amerika dua pekan lalu.

arena | 15:15 WIB

Pebalap Monster Energy Yamaha, Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika Serikat 2024.

arena | 13:25 WIB

Pebalap Gresini Racing tersebut mengatakan, ingin meraih podium pertamanya di balapan yang berlangsung di Circuit of The Americas (COTA) Austin, Texas, pada akhir pekan ini.

arena | 12:30 WIB

Liberty Media membeli 86 persen saham MotoGP, dengan Dorna Sports mempertahankan 14 persen saham. Nilai perusahaan MotoGP ditaksir bernilai 4,2 miliar euro atau setara dengan Rp72 triliun.

arena | 20:51 WIB

Uji coba privat tim Monster Energy Yamaha bersama Fabio Quartararo dan Alex Rins itu dilakukan sebelum balapan seri ketiga MotoGP Amerika Serikat di Austin.

arena | 14:18 WIB

Pemilik kejuaraan balap mobil Formula 1, Liberty Media disebut siap untuk melakukan finalisasi pembelian, dan mengambil alih kejuaraan balap motor MotoGP, yang diprediksi mencapai angka 4 miliar dolar AS.

arena | 12:56 WIB

Dani Pedrosa merupakan juara dunia tiga kali, yang sebelumnya juga sempat turun sebagai wildcard untuk tim Red Bull KTM, dan finis di posisi keenam pada balapan Sprint, serta posisi ketujuh pada balapan utama GP Spanyol 2023.

arena | 12:37 WIB

Marco Bezzecchi dan Fabio Di Giannantonio tak segera berpuas diri usai sama-sama mencapai daftar 10 besar pada MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao akhir pekan lalu.

arena | 15:34 WIB

Duo pebalap Gresini Racing, Marc Marquez dan Alex menyatakan, siap mengalihkan fokus dan menatap balapan seri berikut di Sirkuit Austin, MotoGP Amerika Serikat pada 12-15 April 2024.

arena | 15:04 WIB

Pebalap Maverick Vinales mengakui, bahwa dirinya tidak terlalu mempersoalkan kegagalannya finis di MotoGP 2024 seri Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, pada Minggu (24/3/2024).

arena | 20:51 WIB

Pebalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia langsung menatap balapan MotoGP 2024 seri selanjutnya di Sirkuit Amerika pada 12-14 April mendatang.

arena | 19:37 WIB

Meskipun tidak meraih kemenangan dalam sprint MotoGP Portugal 2024, Francesco Bagnaia dari tim Ducati tetap kokoh di puncak klasemen sementara. Di hari kedua di Sirkuit Internasional Algarve, Portimao, dia bersaing dalam latihan bebas 2, kualifikasi

arena | 06:22 WIB

Marc Marquez mengakui, jika pebalap muda tim Red Bull GASGAS Tech3, Pedro Acosta menjadi satu di antara pesaing yang harus diwaspadai di MotoGP 2024.

arena | 13:01 WIB

Adapun jadwal siaran langsung MotoGP Portugal 2024, pada Sabtu (23/3/2024) akan memulai ajang Sprint Race pukul 22.00 WIB.

arena | 09:29 WIB

Pebalap Marco Bezzecchi berhasil menumbuhkan kepercayaan dirinya menjelang babak kualifikasi, balapan Sprint, dan balapan utama MotoGP Portugal, yang berlangsung di Sirkuit Algarve Portimao, akhir pekan ini.

arena | 09:04 WIB
Tampilkan lebih banyak