Daftar Hadiah yang akan Diterima Greysia / Apriyani, Ada Uang Tunai Rp 5 M

Uang tunai Rp 5 miliar akan diberikan Kemenpora.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Kamis, 05 Agustus 2021 | 17:15 WIB
Pasangan ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu (kanan) dan Greysia Polii tampil di laga final ganda putri bulutangkis Olimpiade Tokyo melawan Jia Yifan / Chen Qingchen dari China di Musashino Forest Sports Plaza, Tokyo, Jepang, Senin (2/8/2021) siang WIB. [Pedro PARDO / AFP]

Pasangan ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu (kanan) dan Greysia Polii tampil di laga final ganda putri bulutangkis Olimpiade Tokyo melawan Jia Yifan / Chen Qingchen dari China di Musashino Forest Sports Plaza, Tokyo, Jepang, Senin (2/8/2021) siang WIB. [Pedro PARDO / AFP]

Bolatimes.com - Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii / Apriyani Rahayu ketiban rezeki nomplok. Ia akan mendapatkan bonus dan hadiah usai mempersembahkan medali emas Olimpiade Tokyo 2020 untuk Merah Putih.

Tercatat, ada puluhan bonus dan hadiah yang sudah menanti ganda putri yang mengalahkan wakil China, Chen Qing Chen / Jia Yi Fan di partai final Olimpiade Tokyo 2020, Senin (2/8/2021) lalu itu.

Bonus yang akan didapatkan pasangan ranking enam dunia itu tak hanya datang dari pemerintah dalam hal ini Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora). Tapi juga dari berbagai pihak swasta.

Baca Juga: Charlie Morgan, Ballboy yang Ditendang Eden Hazard Kini Sukses Dagang Miras

Berikut daftar bonus dan hadiah yang bakal didapatkan Greysia / Apriyani pasca menaiki podium tertinggi Olimpiade Tokyo 2020:

  1. Rp5 miliar dari Kemenpora*
  2. Rp500 juta untuk masing-masing pemain dari Juragan99
  3. Rp500 juta untuk masing-masing pemain dari Grab
  4. Liburan ke 5 destinasi wisata ditambah ke Wakatobi dari Kemenparekraf
  5. Tiket pulang pergi Jakarta-Tokyo selama setahun dari KBRI Jepang
  6. 1 Apartemen untuk masing-masing pemain dari MGM Group
  7. 1 rumah untuk masing-masing pemain di PIK dari Agung Sedayu Grup
  8. 1 rumah untuk masing-masing pemain dari REI
  9. 1 cabang bakso aci untuk masing-masing pemain dari Youtuber Arief Muhammad
  10. Rumah tanah serta 5 ekor sapi khusus untuk Apriyani dari Bupati Konawe, Sulteng
  11. Rumah dan tanah untuk Greysia Polii dari Wakil Wali Kota Tomohon, Sulut
  12. Rumah untuk Greysia Polii dari Gubernur Sulut
  13. Kopi gratis seumur hidup dari Filosofi Kopi
  14. Perawatan gratis seumur hidup dari Klinik Athena
  15. Gratis order Grabfood setahun dari Grab
  16. 1 iPhone 12 Pro Max untuk masing-masing pemain dari Ekacellular
  17. Bobatime yang juga memberikan bonus gratis seumur hidup bagi Greysia/Apriyani
  18. Warpopski memberikan gratis makan selama dua tahun.
  19. Boga Group juga memberikan apresiasi untuk pasangan Greysia dan Apriyani. Mereka memberikan gratis traktir makan selama setahun.
  20. Greysia dan Apriyani juga akan mendapatkan hadiah saham dan seumur 0% biaya broker dari Ajaib.

*Kemenpora masih akan melakukan rapat terlebih dahulu untuk menentukan nominal bonus.

Baca Juga: Wesley Fofana Terancam Absen Semusim Penuh usai Cedera Patah Kaki

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

"Laba kotor Perseroan juga meningkat 30 persen yang mencapai Rp 22,22 miliar dibandingkan tahun lalu yang sebesar Rp 17,8 miliar."

arena | 10:56 WIB

Pebalap MotoGP dari tim Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo tak ingin mengendurkan semangatnya untuk balapan di MotoGP Spanyol akhir pekan ini.

arena | 18:49 WIB

Fabio Di Giannantonio dan Marco Bezzecchi mengaku optimistis, karena keduanya berhasil finis di daftar delapan besar pada balapan utama MotoGP Amerika dua pekan lalu.

arena | 15:15 WIB

Pebalap Monster Energy Yamaha, Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika Serikat 2024.

arena | 13:25 WIB

Pebalap Gresini Racing tersebut mengatakan, ingin meraih podium pertamanya di balapan yang berlangsung di Circuit of The Americas (COTA) Austin, Texas, pada akhir pekan ini.

arena | 12:30 WIB

Liberty Media membeli 86 persen saham MotoGP, dengan Dorna Sports mempertahankan 14 persen saham. Nilai perusahaan MotoGP ditaksir bernilai 4,2 miliar euro atau setara dengan Rp72 triliun.

arena | 20:51 WIB

Uji coba privat tim Monster Energy Yamaha bersama Fabio Quartararo dan Alex Rins itu dilakukan sebelum balapan seri ketiga MotoGP Amerika Serikat di Austin.

arena | 14:18 WIB

Pemilik kejuaraan balap mobil Formula 1, Liberty Media disebut siap untuk melakukan finalisasi pembelian, dan mengambil alih kejuaraan balap motor MotoGP, yang diprediksi mencapai angka 4 miliar dolar AS.

arena | 12:56 WIB

Dani Pedrosa merupakan juara dunia tiga kali, yang sebelumnya juga sempat turun sebagai wildcard untuk tim Red Bull KTM, dan finis di posisi keenam pada balapan Sprint, serta posisi ketujuh pada balapan utama GP Spanyol 2023.

arena | 12:37 WIB

Marco Bezzecchi dan Fabio Di Giannantonio tak segera berpuas diri usai sama-sama mencapai daftar 10 besar pada MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao akhir pekan lalu.

arena | 15:34 WIB

Duo pebalap Gresini Racing, Marc Marquez dan Alex menyatakan, siap mengalihkan fokus dan menatap balapan seri berikut di Sirkuit Austin, MotoGP Amerika Serikat pada 12-15 April 2024.

arena | 15:04 WIB

Pebalap Maverick Vinales mengakui, bahwa dirinya tidak terlalu mempersoalkan kegagalannya finis di MotoGP 2024 seri Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, pada Minggu (24/3/2024).

arena | 20:51 WIB

Pebalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia langsung menatap balapan MotoGP 2024 seri selanjutnya di Sirkuit Amerika pada 12-14 April mendatang.

arena | 19:37 WIB

Meskipun tidak meraih kemenangan dalam sprint MotoGP Portugal 2024, Francesco Bagnaia dari tim Ducati tetap kokoh di puncak klasemen sementara. Di hari kedua di Sirkuit Internasional Algarve, Portimao, dia bersaing dalam latihan bebas 2, kualifikasi

arena | 06:22 WIB

Marc Marquez mengakui, jika pebalap muda tim Red Bull GASGAS Tech3, Pedro Acosta menjadi satu di antara pesaing yang harus diwaspadai di MotoGP 2024.

arena | 13:01 WIB

Adapun jadwal siaran langsung MotoGP Portugal 2024, pada Sabtu (23/3/2024) akan memulai ajang Sprint Race pukul 22.00 WIB.

arena | 09:29 WIB

Pebalap Marco Bezzecchi berhasil menumbuhkan kepercayaan dirinya menjelang babak kualifikasi, balapan Sprint, dan balapan utama MotoGP Portugal, yang berlangsung di Sirkuit Algarve Portimao, akhir pekan ini.

arena | 09:04 WIB
Tampilkan lebih banyak