Lihat Isi Garasi Pembalap Sean Gelael, Raffi Ahmad Terkagum-kagum

Totalnya sampai Rp 100 miliar

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Minggu, 31 Mei 2020 | 14:07 WIB
Raffi Ahmad bersama Gading Marten main ke garasi pembalap Indonesia Sean Gelael (Youtube)

Raffi Ahmad bersama Gading Marten main ke garasi pembalap Indonesia Sean Gelael (Youtube)

Bolatimes.com - Raffi Ahmad dikenal sebagai salah satu artis Tanah Air yang suka otomotif. Terbukti, di dalam garasainya, ada berbagai mobil mewah, mulai dari Alphard sampai Lamborghini.

Namun, isi garasi suami Nagita Slavina ini belum ada apa-apanya jika dibandingkan dengan milik pembalap Indonesia yang berajang di Formula 2, Sean Gelael.

Nah, dalam kesempatan langka ini, Raffi diajak oleh Gading Marten untuk berkeliling melihat isi garasi milik Sean. Dalam channel Youtube Rans Entertainment, ia membagikan potret koleksi mobil milik pembalap F2 ini.

Baca Juga: Pria di AS Tewas Dicekik Polisi, Kylian Mbappe: Keadilan untuk George

Yang pertama, Raffi dipamerkan dengan koleksi mobil Reli yang dipakai oleh Sean sewaktu balap Reli beberapa waktu lalu. Tidak cuma satu saja, Sean memperlihatkan 2 mobil Reli sekaligus yang kembar dan identik. Ia menceritakan kalau mobil tersebut salah satunya milik ayahnya.

Raffi Ahmad bersama Gading Marten main ke garasi pembalap Indonesia Sean Gelael (Youtube)
Raffi Ahmad bersama Gading Marten main ke garasi pembalap Indonesia Sean Gelael (Youtube)

Kemudian bergeser ke sebelah, yakni mobil berkelir hitam yang menggoda Raffi Ahmad. Sebuah Mercedes-Benz Maybach ini masih terlihat ganteng dengan kelir hitam yang mengkilap.

"Ini mobil sultan. Harganya di atas Rp 5 miliar. Mobil ini cuma dimiliki beberapa orang di Indonesia." ujar Raffi.

Baca Juga: 5 Top Bolatimes: Tante Ernie Nonton Bulu Tangkis, Raffi Ahmad Beli Sayap F1

Menilik ke belakang, lagi-lagi ada mobil berkelir hitam. Sama-sama mobil Mercedes-Benz namun beda seri. Mobil tersebut yakni Mercedes-Benz AMG GT.

Mercedes-Benz Maybach (Youtube-Rans Entertainment)
Mercedes-Benz Maybach (Youtube-Rans Entertainment)

Menurut Raffi, mobil ini ditaksir seharga di atas Rp 6 miliar. Raffi pun sempat kepincut untuk membeli mobil ini.

Lanjut, Raffi terkagum melihat nenek moyangnya Mercedes-Benz Maybach. Mobil tua ini ternyata masih cukup terawat hingga catnya serasa baru.

Baca Juga: Bayern Munich Bantai Duesseldorf, Berikut Klasemen Terbaru Bundesliga

Mercedes-Benz AMG GT Sean Gelael (Youtube-Rans Entertainment)
Mercedes-Benz AMG GT Sean Gelael (Youtube-Rans Entertainment)

Lalu lanjut, Raffi melirik mobil berkelir silver. Mobil tersebut adalah Ford Mustang. Mobil ini ditaksir Raffi seharga Rp 4 miliar.

Namun ada hal menarik ketika Raffi dan Gading berkeliling garasi Sean. Tidak ada satupun mobil sport lho. Tidak tahu kenapa Sean memilih tak memiliki mobil sport.

Ford Mustang Sean Gelael (Youtube-Rans Entertainment)
Ford Mustang Sean Gelael (Youtube-Rans Entertainment)

Ketika sudah selesai berkeliling garasi Sean, Raffi pun menyimpulkan kalau isi garasi Sean ini jika ditotal mencapai RP 100 miliar.

Baca Juga: Eks Pevoli, Mutia Ayu Beri Jawaban Menohok saat Disinggung Apa Agamanya

"Guys di garasinya ini kurang lebih ada Rp100 miliar," kata Raffi dalam channel Youtube-nya.

Wah duit segitu bisa buat traktir nasi padang satu kabupaten tuh!

Untuk melihat video selengkapnya, bisa dilihat DI SINI

Penulis: Gagah Radhitya

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

"Laba kotor Perseroan juga meningkat 30 persen yang mencapai Rp 22,22 miliar dibandingkan tahun lalu yang sebesar Rp 17,8 miliar."

arena | 10:56 WIB

Pebalap MotoGP dari tim Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo tak ingin mengendurkan semangatnya untuk balapan di MotoGP Spanyol akhir pekan ini.

arena | 18:49 WIB

Fabio Di Giannantonio dan Marco Bezzecchi mengaku optimistis, karena keduanya berhasil finis di daftar delapan besar pada balapan utama MotoGP Amerika dua pekan lalu.

arena | 15:15 WIB

Pebalap Monster Energy Yamaha, Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika Serikat 2024.

arena | 13:25 WIB

Pebalap Gresini Racing tersebut mengatakan, ingin meraih podium pertamanya di balapan yang berlangsung di Circuit of The Americas (COTA) Austin, Texas, pada akhir pekan ini.

arena | 12:30 WIB

Liberty Media membeli 86 persen saham MotoGP, dengan Dorna Sports mempertahankan 14 persen saham. Nilai perusahaan MotoGP ditaksir bernilai 4,2 miliar euro atau setara dengan Rp72 triliun.

arena | 20:51 WIB

Uji coba privat tim Monster Energy Yamaha bersama Fabio Quartararo dan Alex Rins itu dilakukan sebelum balapan seri ketiga MotoGP Amerika Serikat di Austin.

arena | 14:18 WIB

Pemilik kejuaraan balap mobil Formula 1, Liberty Media disebut siap untuk melakukan finalisasi pembelian, dan mengambil alih kejuaraan balap motor MotoGP, yang diprediksi mencapai angka 4 miliar dolar AS.

arena | 12:56 WIB

Dani Pedrosa merupakan juara dunia tiga kali, yang sebelumnya juga sempat turun sebagai wildcard untuk tim Red Bull KTM, dan finis di posisi keenam pada balapan Sprint, serta posisi ketujuh pada balapan utama GP Spanyol 2023.

arena | 12:37 WIB

Marco Bezzecchi dan Fabio Di Giannantonio tak segera berpuas diri usai sama-sama mencapai daftar 10 besar pada MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao akhir pekan lalu.

arena | 15:34 WIB

Duo pebalap Gresini Racing, Marc Marquez dan Alex menyatakan, siap mengalihkan fokus dan menatap balapan seri berikut di Sirkuit Austin, MotoGP Amerika Serikat pada 12-15 April 2024.

arena | 15:04 WIB

Pebalap Maverick Vinales mengakui, bahwa dirinya tidak terlalu mempersoalkan kegagalannya finis di MotoGP 2024 seri Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, pada Minggu (24/3/2024).

arena | 20:51 WIB

Pebalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia langsung menatap balapan MotoGP 2024 seri selanjutnya di Sirkuit Amerika pada 12-14 April mendatang.

arena | 19:37 WIB

Meskipun tidak meraih kemenangan dalam sprint MotoGP Portugal 2024, Francesco Bagnaia dari tim Ducati tetap kokoh di puncak klasemen sementara. Di hari kedua di Sirkuit Internasional Algarve, Portimao, dia bersaing dalam latihan bebas 2, kualifikasi

arena | 06:22 WIB

Marc Marquez mengakui, jika pebalap muda tim Red Bull GASGAS Tech3, Pedro Acosta menjadi satu di antara pesaing yang harus diwaspadai di MotoGP 2024.

arena | 13:01 WIB

Adapun jadwal siaran langsung MotoGP Portugal 2024, pada Sabtu (23/3/2024) akan memulai ajang Sprint Race pukul 22.00 WIB.

arena | 09:29 WIB

Pebalap Marco Bezzecchi berhasil menumbuhkan kepercayaan dirinya menjelang babak kualifikasi, balapan Sprint, dan balapan utama MotoGP Portugal, yang berlangsung di Sirkuit Algarve Portimao, akhir pekan ini.

arena | 09:04 WIB
Tampilkan lebih banyak